Skip to main content

Category : Tag: Si


Haul Akbar Ponpes Langitan Tuban

Terjunkan Ratusan Santri untuk Bersihkan Sampah Haul

Untuk menjaga kebersihan lingkungan, panitia Haul ke-53 Pondok Pesantren (Ponpes) Langitan Tuban menurunkan ratusan santri untuk mengambil sampah-sampah yang berserakan, Kamis (31/8/2023).

Haul Akbar Ponpes Langitan Tuban

Masak 1,5 Ton Beras dan 1 Ton Daging untuk Tamu

Pemandangan tampak berbeda terjadi di dapur umum Pondok Pesantren (Ponpes) Langitan Tuban. Sebab, di acara puncak haul Langitan ke-53 ini, usai salat subuh sekitar 80 santri dan alumni nampak semangat dan antusias memasak dengan jumlah yang begitu fantastis.

Asal Usul Desa Remen dari Kata Remang-remang, Suguhkan Keindahan Pasir Putih di Tuban

Desa Remen merupakan salah satu desa di Kabupaten Tuban, yang terletak di Kecamatan Jenu, dan saat ini dipimpin oleh Rusdiono. Luas desa ini sendiri kurang lebih 570 Hektar dengan jumlah penduduk sekitar 4.000 jiwa. Dimana, pada wilayah desa ini, sebelah Utara berbatasan langsung dengan laut Jawa, sebelah timur Desa Mentoso, sebelah selatan Desa Sumurgeneng dan sebelah barat Desa Tasikharjo.