Skip to main content

Category : Tag: Uban


Bupati: Maksimalkan CSR Untuk Pemberdayaan

Bupati Tuban, Fathul Huda, meminta agar dana Coorporate Social Responsibility (CSR) yang didapat dari perusahaan, termasuk PT Semen Indonesia, Tbk, difokuskankan untuk program-program pemberdayaan masyarakat.

Jelajah Tuban

Sejarah Peninggalan Candi di Bulu

Mungkin masih banyak yang belum mengetahui bahwa di Kabupaten Tuban terdapat salah satu bangunan ataupun peninggalan bersejarah berupa candi. Bahkan masyarakat sekitar candi menamakan tempat yang disinggahinya tersebut dengan sebutan Dusun Karangcandi, yaitu sebuah tempat yang terletak di Desa Bulujowo, Kecamatan Bancar, Kabupaten Tuban.

Karnopen di Tuban

Pengedar Karnopen di Palang Dibekuk

 Pengedar yang biasa beroperasi di zona merah peredaran karnopen di Tuban dibekuk petugas dari Polsek Palang.

Pilkades Serentak Tinggal Menunggu Perbup

Pelaksanaan pemilihan kepala desa (Pilkades) serentak di Kabupaten Tuban, tinggal menunggu terbitnya Peraturan Bupati (Perbup). Sebab, untuk Perda sudah ditetapkan dan telah diundangkan.

DBH Migas Tuban Tahun 2016 Paling Kecil

Target pendapatan daerah dari Dana Bagi Hasil (DBH) Minyak dan Gas Bumi (Migas) tahun 2016 ternyata terendah dibanding dua tahun terakhir. Penurunan target ini, diperkirakan karena harga minyak mentah dunia yang terus anjlok.

Ajang Raka Raki Jawa Timur 2016

Cung Ndhuk Tuban Lakukan Persiapan

Perhelatan ajang pemilihan Duta Wisata Raka-Raki tinggal menghitung hari. Peserta asal Tuban, yang diwakili oleh Duta Wisata Cung-Ndhuk tengah mempersiapkan keperluan dan kebutuhan untuk beradu dengan peserta dari kabupaten/ kota lain di Jawa Timur.

Kunjungan SBY ke Tuban

Berikut, Dua Agenda Penting SBY Tour De Java

Perhelatan kunjungan mantan presiden Republik Indonesia ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dalam rangka tour de Java memiliki dua agenda besar yang akan dilaksanakan. Acara kunjungan yang dibalut dengan tema SBY Tour De Java tersebut dilaksanakan pada Rabu (16/3/16) malam di sebuah resto ternama di Tuban.

Perhutani KPH Tuban Gelar Panen Raya Jagung

Perhutani Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH) Tuban, melaksanakan kegiatan panen raya jagung pada Rabu (16/3/16). Kegiatan tersebut dilaksanakan di Petak 56-G Ngembes Bagian Kesatuan Pemangku Hutan (BKPH) Plumpang, KPH Tuban yang berada di Desa Ngino, Kecamatan Semanding. Dalam acara tersebut, turut hadir Kepala Bappeda Mustarikah mewakili Bupati, Cancoko perwakilan dari DPRD Tuban beserta undangan yang hadir dari KPH Jatirogo, Parengan serta undangan dari Lembaga Masyarakat Desa Hutan (LMDH).

Harga Ayam Pedaging Alami Kenaikan

Melonjaknya harga kebutuhan pokok bumbu dapur pada akhir-akhir ini juga diikuti oleh naiknya harga ayam pedaging di pasar tradisional Pasar Baru Tuban, hal tersebut berlaku bagi ayam potong dan ayam horen.