Skip to main content

Category : Tag: Tani


Ditutup Juli, Kuota Asuransi Usaha Tani Padi Tuban 2023 Berkurang

Kuota Asuransi Usaha Tani Padi (AUTP) Kabupaten Tuban tahun 2023 akan berkurang. Hal tersebut diungkapkan Kepala Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan (DK-P2P) Kabupaten Tuban Eko Julianto melalui Kabid Prasarana Pertanian Harti Novembria Susetyowati, Selasa (20/6/2023).

398 Orang Ikuti Pelatihan Petugas Sensus Pertanian Tuban Gelombang II

Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Tuban menyelenggarakan kegiatan pembukaan pelatihan petugas Sensus Pertanian 2023 Gelombang II di Ballroom Hotel Mustika Tuban dan diikuti secara online oleh TC yang lain. Pelatihan pada Gelombang II dilaksanakan mulai tanggal 25-28 Mei 2023 di 6 TC berbeda dan diikuti oleh sebanyak 398 peserta.

Jokowi Ingatkan Petani Tuban Tak Bergantung Pupuk Kimia

Dalam momen kunjungan kerja yang dilakukan oleh Presiden Republik Indonesia (RI), Ir. Joko Widodo atau Jokowi berkesempatan untuk melihat proses penanaman padi di Desa Senori, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban.

Jokowi Tinjau Kawasan Daulat Pangan Serikat Petani Indonesia di Tuban

Presiden Joko Widodo dan Ibu Iriana Joko Widodo melakukan kunjungan kerja ke Provinsi Jawa Timur pada Kamis, 6 April 2023. Dengan menggunakan pesawat kepresidenan Indonesia-1, Presiden tiba di Bandara Internasional Juanda, Kabupaten Sidoarjo, sekitar pukul 08.00 WIB.