Ratusan Buruh Tuban Tuntut Keadilan
Sekitar dua ratusan buruh yang tergabung dalam Serikat Buruh Ronggolawe Tuban (SBRT), menuntut keadilan. Mereka menggelar aksi bertepatan dengan May Day atau yang akrab dikenal hari buruh, Senin (1/5/2017).
Sekitar dua ratusan buruh yang tergabung dalam Serikat Buruh Ronggolawe Tuban (SBRT), menuntut keadilan. Mereka menggelar aksi bertepatan dengan May Day atau yang akrab dikenal hari buruh, Senin (1/5/2017).
Field Manager PT Pertamina EP Asset 4 Field Cepu, Agus Amperianto memiliki catatan tersendiri, mengenai peringatan Hari Buruh Internasional atau May Day di Indonesia pada tahun 2017 ini. Menurut pria yang akrab disapa Agus itu, May Day harus diperingati sebagai hari yang penuh suka cita.
Memperingati hari buruh internasional yang kerap disebut May Day, jatuh pada hari ini, Senin (1/5/2017). Tidak hanya kaum buruh yang menyuarakan tuntutannya, anggota legislatif di Kabupaten Tuban pun ikut menyampaikan aspirasinya, sesuai analisa sosial yang telah ia lakukan di sektor industri, pemerintahan, dan buruh.
Bos Perusahaan Semen "LafargeHolcim" mundur setelah dituding terlibat membiayai kelompok teror ISIS dan sayap Al Qaeda di Aleppo, Suriah.
Para ilmuwan mengungkapkan, berlari selama satu jam dalam seminggu adalah olahraga yang paling efektif untuk meningkatkan harapan hidup. Tak peduli seberapa jauh dan seberapa cepat Anda berlari.
Sejak Januari 2017, PT. PLN (Persero) memastikan subsidi listrik golongan 900 Volt Ampere (VA) akan dicabut secara bertahap. Sebab, kelompok golongan pengguna ini dinilai tidak berhak menerima subsidi listrik dari pemerintah.
Di tahun 2017 PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) kembali menaikkan tarif dasar listrik (TDL) secara bertahap yang kedua kalinya. Kenaikan TDL yang telah termaktub di Peraturan Menteri ESDM No 28 Tahun 2016 tentang penyesuaian tarif listrik yang berdasarkan pada data Tim Nasional Percepatan Penanggulangan Kemiskinan (TNP2K), ternyata dikeluhkan masyarakat di wilayah Tuban.
Sekitar pukul 17.40 WIB Ahmad Sahroni (28), yang sebelumnya ditulis Sa'roni, akhirnya turun dari aksinya memanjat tower milik Joint Operating Body Petrochina Pertamina East Java (JOB PPEJ) yang terletak di Desa Rahayu, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban, Selasa (25/4/2017).
Pria bernama Sa'roni asal Dusun Mudiharjo, Desa Rahayu, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban yang nekat memanjat tower telekomunikasi milik Joint Operating Body Petrochina Pertamina East Java (JOB PPEJ) diduga lantaran menuntut pekerjaan dari perusahaan terkait, Selasa (25/4/2017).
Jembatan di jalur alternatif penghubung beberapa desa dan objek vital Negara di Kecamatan Senori longsor sekitar enam bulan yang lalu. Kendati demikian, jembatan yang berada tepat di Dusun Banaran, Desa Sidoharjo, Senori, Tuban itu belum ada tanda-tanda penanganan.