Panen Tak Bareng, Harga Jagung Aman
Dua bulan terakhir harga jual jagung kuning di pasaran wilayah Jatirogo terus mengalami kenaikan, hal itu disambut gembira oleh para penjual jagung.
Dua bulan terakhir harga jual jagung kuning di pasaran wilayah Jatirogo terus mengalami kenaikan, hal itu disambut gembira oleh para penjual jagung.
“Deretan loji, atau bangsal pekerja minyak masih sangat mudah ditemukan di desa ini. Ditambah sumur angguk yang memuntahkan emas hitam dari perut bumi. Desa Banyuurip, Kecamatan Senori, merupakan saksi sejarah eksploitasi migas di Kabupaten Tuban, bahkan di Indonesia,”
Tujuh Pegawai Negeri Sipil (PNS) dari Dinas Perekonomian dan Pariwisata (Disperpar) Kabupaten Tuban terancam 20 tahun penjara. Pasalnya mereka dijerat dengan Pasal 3 atau Pasal 8 Undang-Undang RI nomor 31 tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi.
Angka pernikahan di Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban pada bulan Agustus 2016 mencapai pada angka minimalnya. Selama bulan tersebut hanya ada 15 pasangan yang melangsungkan momen sakral seumur hidup itu.
Sebanyak 162 traktor dibagikan kelompok tani (Poktan) yang sudah mengajukan dan memenuhi persyaratan sebagai pemohon.<br />Disampaikan Kabid Tanaman Pangan dan Holtikultura, Dinas Pertanian Kabupaten Tuban, Suparno mengatakan, traktor sudah dibagikan kepada Poktan. Mereka (Poktan) yang mendapatkan adalah yang telah mengajukan permohonan bantuan traktor.
Kemacetan arus lalu lintas terjadi di ruas jalan raya Jatirogo, tepatnya di Desa Sugihan, Kecamatan Jatirogo, Kabupaten Tuban sejak pagi tadi, Jum'at (2/9/2016). Kemacetan sekitar 1 Kilometer dari arah Bojonegoro-Jatirogo atau sebaliknya itu diakibatkan kendaraan keluar masuk di pasar hewan setempat.
Warga Dusun Karanganyar, Desa Sugihan, Kecamatan Jatirogo, Kabupaten Tuban yang tinggal dekat gapura masuk Dusun Karanganyar dikejutkan oleh suara benturan yang cukup keras. Saat diperiksa ternyata suara tersebut berasal dari mobil truk Nopol H-1758-CJ yang menabrak gapura.
Peredaran obat-obatan terlarang di Tuban masih meresahkan. Menanggapi hal demikian Pemerintah Kabupaten (Pemkab) telah mengusulkan pembentukan Badan Narkotika Nasional Kota (BNNK) di Tuban.
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban tengah menggenjot peningkatan perekonomian di Tuban pada tahun 2016-2021. Karena itu, Pemkab akan mengembangkan sektor pariwisata dan pertanian sebagai target utama peningkatan ekonomi.
Ratusan siswa Raudatul Athfal (RA) ikuti ajang kreasi seni menggambar tingkat Kecamatan Bangilan yang berlangsung di Pendopo Kecamatan, Kamis (1/9/2016). Acara ini terselenggara berkat kerja sama Ikatan Guru Raudhatul Athfal (IGRA) Bangilan dengan salah satu produsen pena, pensil, perlengkapan kantor terbesar dan tertua di dunia.