Skip to main content

Category : Tag: C


MWC NU Parengan Gelar Konferensi dan Pemilihan Ketua

Pengurus Majelis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama (MWCNU) Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban menggelar konferensi sekaligus pemilihan Ketua Rais Syuriah dan Tanfidziyah masa bakti 2017-2022, Minggu (12/3/2017).

Penyaluran Rasta 2017 Akan Gunakan Voucher

Penyaluran beras sejahtera (Rastra) pada tahun 2017 di Kabupaten Tuban akan menggunakan sistem voucher. Sistem voucher ini diklaim dapat tepat sasaran lantaran by name by address atau disesuaikan nama dan alamat.

Satu Kali Pentas, Wayang Krucil Terima Upah 5 Juta

Setiap kali pentas, kesenian Wayang Krucil dari Desa Wolutengah, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban yang hingga saat ini masih digemari oleh sebagian masyarakat, membandrol upah sebesar Rp5 juta.

Sementara ini, PBB-PP Parengan Terealisasi 16,46 Persen

Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban telah menargetkan tahun 2017 menjadi kecamatan yang melunasi Pajak Bumi dan Bangunan Pedesaan dan Perkotaan (PBB-PP) tercepat. Tak pelak pada Jumat (10/3/2017) ini, pencapaian penerimaan PBB-PP Kecamatan Parengan telah mencapai 16,46 persen.

Enam Camat Baru Akan Jadi PPATS

<div dir="auto">Pasca mengikuti pembinaan teknis Pejabat Pembuat Akta Tanah Sementara (PPATS), enam camat baru di Kabupaten Tuban akan mendapat wewenang baru. Namun wewenang tersebut harus melalui pelantikan dari pihak Badan Pertanahan Nasional.</div> &nbsp;

Tekan Korupsi, Pemkab Sosialisasikan Saber Pungli Hingga Desa

Pasca Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban resmi membentuk Tim Satuan Petugas Sapu Bersih Pungutan Liar (Satgas Saber Pungli), kini mulai digencarkan sosialisasi sampai ke tingkat desa. Seperti halnya yang dilakukan Pemerintah Kecamatan Bangilan dalam rangka konferensi Kepala Desa (Kades), Kamis (9/3/2017).

Kakak Tega Bacok Adik, Hanya Gara-gara Pecahkan Telur

Hanya karena memecahkan telur, seorang kakak tega membacok adiknya hingga mengalami luka serius. Dia adalah Nuriyatur Rofiah, warga Dusun Dempel Desa Sumberagung, Kecamatan Plumpang, Kabupaten Tuban.

Kecamatan Grabagan, Tergetkan Pelunasan PBB-PP Tercepat

Di tahun 2016 lalu, Kecamatan Grabagan, Kabupaten Tuban mendapatkan prestasi yang bagus dalam melunasi Pajak Bumi dan Bangungan Pedesaan dan Perkotaan (PBB-PP). Kecamatan yang berada di wilayah pegunungan kapur tersebut, mampu menjadi kecamatan yang tercepat kedua melunasi PBB-PP se-Kabupaten Tuban.