Calon Haji Meninggal Tidak Bisa Diganti
Kasi Pemberangkatan Haji dan Umroh Kemenag Tuban, Umi Kulsum menegaskan, calon jemaah haji yang meninggal sebelum waktu keberangkatan tidak bisa digantikan kerabat ataupun orang terdekat.
Kasi Pemberangkatan Haji dan Umroh Kemenag Tuban, Umi Kulsum menegaskan, calon jemaah haji yang meninggal sebelum waktu keberangkatan tidak bisa digantikan kerabat ataupun orang terdekat.
Sumber mata air di kawasan hutan di Kabupaten Tuban, Jawa Timur sungguh melimpah. Daerah yang di atasnya terdapat pegunungan kapur turut menambah eksotika Bumi Wali, sebutan kota Tuban.
Dalam rangka mengoptimalkan pengelolaan wisata air terjun Nglirip, Pemerintah Desa Mulyoagung, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban, memprakarsai pembentukan perkumpulan masyarakat sadar wisata, atau yang kerap disebut kelompok sadar wisata (Pokdarwis).
Sebanyak 142 Warga Binaan (WB) penghuni Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) IIB Tuban telah diajukan untuk mendapatkan remisi pada hari raya Idul Fitri 1438 H tahun ini.
Tingkatkan soliditas antar pendekar, ratusan anggota Pencak Silat Nahdlatul Ulama (PSNU) Pagar Nusa (PN) Tuban Selatan menggelar halal bihalal. Acara yang berlangsung khidmat tersebut dihadiri tidak kurang 600 pendekar dari dua Pimpinan Anak Cabang (PAC), Selasa (27/6/2017).
Momen idul fitri kerap dimanfaatkan keluarga, saudara ataupun teman untuk saling berkunjung satu sama lain. Termasuk berkunjung kepada Narapidana yang menghuni Lembaga Permasyarakatan (Lapas).
Selama arus mudik maupun balik, pengguna jalan yang melintas di jalur Pantai Utara (Pantura) Tuban bisa tetap tenang. Sebab, untuk menjaga keamanan dan kenyamanan arus mudik-balik, Polres Tuban mendirikan beberapa pos pantau gabungan yang siap 24 jam.
Tujuh jenis bantuan Alat Mesin Pertanian (Alsintan) dari Direktorat Jenderal Prasarana dan Sarana Pertanian, Kementrian Pertanian RI, diserahkan oleh Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Kabupaten Tuban kepada Kelompok Tani atau Usaha Pelayanan Jasa Alsintan (UPJA).
Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Tuban mengingatkan anjuran agama yakni mewajibkan haji sekali seumur hidup. Sementara yang sudah berhaji kemudian ingin menunaikan haji kembali hukumnya sunnah.
Realisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) Dinas Koperasi Perekonomian dan Perdagangan (Diskoperindag) pada pertengahan tahun 2017 telah mencapai 59, 67 persen atau 60 persen dari target Rp 5,6 miliar.