Skip to main content

Category : Tag: Covid


Waspada Corona, Jangan Panik

Klaster Pasar Rawan Corona, Semua Pedagang di Rapid Tes Ulang

Klaster pasar di Kabupaten Tuban khususnya Pasar Bongkaran dianggap masih rawan menjadi pusat penyebaran Corona. Hal ini setelah gugus tugas kabupaten mengumumkan 20 kasus baru pasien positif awal pekan ini.

PDP Baru Tambah 6 Orang, Satu Meninggal

Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Tuban merilis peta sebaran Covid-19 per Selasa (26/5/2020) malam. Dalam rilis tersebut, jumlah Pasien Dalam Pengawasan (PDP) baru bertambah sebanyak 6 orang.

Peradi Peduli Ringankan Beban Warga Terdampak Covid-19

Sebagai wujud kepedulian di tengah pandemi Corona Virus Disease (Covid-19), sejumlah advokat yang tergabung dalam Perhimpunan Advokat Indonesia (Peradi) Kabupaten Tuban, tergerak untuk membantu sesama yang terdampak Covid-19.

Layanan Pertamina Tetap Siaga Meski Masyarakat Tunda Mudik

Direktur Pemasaran Retail Pertamina, Mas'ud Khamid, melakukan pemantauan layanan di SPBU jelang Hari Raya Idul Fitri. Inspeksi langsung ke beberapa SPBU di sepanjang ruas Tol Trans Jawa ini, sekaligus berbagi semangat dan dukungan kepada Tim Satgas Ramadhan, Idul Fitri dan COVID-19 (RAFICO), para operator SPBU serta Awak Mobil Tangki (AMT) yang bertugas di garda terdepan distribusi energi di Tanah Air.

Waspada Corona, Jangan Panik

Wihadi Salurkan APD dan Masker ke Rumah Sakit di Tuban

Wihadi Wiyanto, Anggota DPR RI Komisi III Dapil IX Jawa Timur menyalurkan bantuan Alat Pelindung Diri (APD) dan Masker untuk tenaga medis di Rumah Sakit Nahdlatul Ulama (RSNU) dan RS Medika Mulia Tuban, Rabu (20/5/2020).

OTG Sumber Penularan 8 Pasien Positif Klaster Tambakboyo

Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Tuban, Endah Nurul Komariyati mengungkapkan, sumber penularan semua pasien positif Covid-19 di klaster Tambakboyo berasal dari Orang Tanpa Gejala (OTG), Rabu (20/5/2020).