Skip to main content

Category : Tag: C


Bupati Intruksikan Gerakan Beli Cabai Petani Saat Panen Raya

Berawal dari keprihatian terhadap kondisi petani cabai diwilayahnya, Bupati Tuban, Fathul Huda mengintruksikan Sekretaris Daerah untuk membuat Gerakan Membeli Cabai dari Petani. Melalui gerakan tersebut, ASN dihimbau untuk membeli cabai hasil pertanian Bumi Wali. Hal ini sebagai wujud kepedulian terhadap sesama warga.

Pertamina EP Cepu Field

Tambah Produksi, Operator Giat Bor Sumur Baru

Agar bisa menjaga produksi tetap stabil antara 2.200 Barel Per Hari (BPH) hingga 2.400 BPH, operator Pertamina EP Asset 4 Cepu Field bertambah giat untuk mencari sumber baru.

Pertamina EP Cepu Field

Turun Alamiah, Produksi Minyak Kurang 5%

Karakter sumur-sumur milik operator Pertamina EP Asset 4 Cepu Field masuk kategori tua. Walupun ada beberapa yang baru, namun jumlahnya tidak banyak. Baik di wilayah Kabupaten Bojonegoro dan Tuban, Provinsi Jatim maupun Kabupaten Blora, Jawa Tengah, hampir rata-rata produksinya turun sekitar 5% untuk yang jenis sumur lama.

Tidur dengan Cahaya Terang Bisa Tingkatkan Risiko Diabetes?

Sebagian orang senang tidur dengan lampu menyala. Ada juga yang tidur di depan televisi yang menyala. Dua hal itu sebaiknya dihindari. Anda disarankan tidur dalam ruangan gelap untuk membuat tubuh beristirahat total.

Cucian Motor Kebanjiran Pelanggan Jelang Lebaran

Menjelang Lebaran yang tinggal menghitung waktu, sejumlah pengusaha cucian motor di Tuban selatan mulai kebanjiran tamu pengunjung yang membawa kendaraan roda dua maupun roda empatnya.

Polisi: 2 Korban Kekurangan Oksigen Bukan Keracunan Gas

Penyebab kematian dua buruh cuci truk tangki Bahan Bakar Minyak (BBM) di Desa Purworejo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban telah diungkap polisi. Korban tewas karena kekurangan oksigen saat di dalam tangki, bukan keracunan gas seperti isu yang berkembang.