Skip to main content

Category : Tag: Por


Hari Jadi Tuban (HJT) ke 722

Herman: Tuban Harus Jadi Kabupaten Silat

Kegiatan "Gelar Seni Pencak Silat" untuk memperingati Hari Jadi Tuban (HJT) ke 722 dan pelantikan Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Kabupaten Tuban periode 2015-2019, mendapat apresiasi tinggi dari induk olahraga tingkat Jawa Timur. Bahkan, perwakilan yang hadir di Alun-alun Tuban mengharap Bumi Wali, sebutan Tuban, bisa menjadi salah satu kabupaten silat di Jatim.

Hari Jadi Tuban (HJT) ke 722

H. Faisol Dilantik Jadi Ketua IPSI

Sekitar dua bulan terpilih menjadi ketua Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Kabupaten Tuban, H. Faisol dan pengurus IPSI Tuban periode 2015-2019 resmi dilantik, Minggu (15/11/15).

Apa Kabar Bumi Wali

Riuhnya Pasar Tradisional Bangilan

Setiap pagi hari bisa dipastikan, jalanan menuju pasar tradisional Bangilan macet dan bedesak-desakan. Pengendara roda dua, baik sepeda motor maupun ontel menjadi basis transportasi warga setempat.

Manfaat Olahraga Muaythai untuk Wanita

Meski awalnya muaythai atau thai boxing lebih dikenal sebagai olahraga bela diri, belakangan ini semakin banyak kaum hawa yang memilih olahraga "perkasa" ini untuk menjaga kebugaran tubuhnya. Muaythai berasal dari Thailand pada 1000 tahun yang lalu. Olahraga yang menggabungkan teknik bela diri dan latihan otot ini mulanya memang identik dengan unsur kekerasan. Namun, seiring waktu, olahraga ini mulai menggunakan pengaman, seperti helm atau sarung tinju, dan ada aturan yang jelas untuk keselamatan.