Skip to main content

Category : Tag: Perda


Dewan Dinilai Lambat Sikapi Raperda Disabilitas

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban dinilai lambat dalam menyikapi Raperda Disabilitas. Keberadaan Raperda tersebut sangat dinanti bagi penyandang cacat, setelah diundangkannya Undang-Undang no 8 tahun 2016 tentang Penyandang Disabilitas.

Sebagian Bahan Pokok Naik, Pemerintah Klaim Stabil

Meski ada kenaikan harga, untuk sebagian kebutuhan pokok menjelang bulan puasa ramadhan dan lebaran 2017, Dinas Koperasi dan Perdagangan (Diskoperindag) Kabupaten Tuban, mengklaim harga di pasaran masih stabil dan terkendali. Sebab, kenaikan harga masih dalam ukuran wajar.

Empat Perda, Disosialisasikan di Tanggulangin

Badan Hukum Pemerintah Kabupaten Tuban, Rabu (5/4/2017) menggelar Sosialisasi Peraturan Perundang-undangan Daerah dan Produk Hukum Pemkab Tuban di Desa Tanggulangin, Kecamatan Montong.

Pemkab Sosialisasikan Perda di Tanggulangin

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban menggelar sosialisasi Peraturan Perundang-undangan Daerah (Perda) dan Produk Hukum Daerah tahun 2017 di Desa Tanggulangin, Kecamatan Montong, Rabu (5/4/2017).