Skip to main content

Category : Tag: Ma


Panganan Tuban

Olahan Daging Nyabik ala Warung Mak Ti

Panganan tuban edisi 24 April 2016, kali ini mengajak blokers (pembaca setia blokTuban.com), untuk mengunjungi warung sederhana yang berjuluk 'Warung Mak Ti'. Terdapat satu menu unik andalan warung tersebut, yakni olahan daging biawak atau masyarakat sekitar menyebutnya nyabik.

Bahtsul Masail NU Tuban Bahas Tiga Materi

Bahtsul masail yang diselengarakan segenap Pengurus Cabang (PC) Nahdlatul Ulama (NU) Kabupaten Tuban, membahas tiga poin penting, Sabtu (23/4/2016).

NU Tuban Gelar Bahtsul Masail di Banjararum

Masih dalam nuansa perayaan hari jadi NU, segenap Pengurus Cabang (PC) Nahdlatul Ulama (NU) Kabupaten Tuban menyelenggarakan bahtsul masail ke empat, Sabtu (23/4/2016).

Kreatif, Ubah Limbah Jadi Interior Menarik

Kemal Khoirur Rohman (26), warga perumahan Bukit Karang, Kelurahan Karang, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, bisa mengubah limbah kayu palet menjadi aneka perabotan yang mempunyai nilai jual cukup tinggi.

Ular Phyton di Bektiharjo, Semanding

Tertangkap, Ular Akan Diserahkan Pecinta Binatang

Warga Desa Bektiharjo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, mengaku sudah beberapa kali menangkap ular jenis phyton di lingkungan mereka. Ular inilah, yang dinilai mereka juga kerap memangsa ternak, utamanya jenis unggas milik warga.

Ini Dasar Perayaan Ulang Tahun Sapi

Seperti halnya manusia yang merayakan ulang tahunnya, sapi-sapi di Kabupaten Tuban tepatnya di Desa Tegal Agung, Kecamatan Semanding juga merayakan hal serupa. Ya, para sapi ini juga merayakan ulang tahun layaknya manusia, mungkin ini hal aneh, tapi fenomena ini benar-benar terjadi.

Hari Kartini

SMAN 1 Montong Gelar Berbagai Lomba

Sekolah Menengah Atas Negeri (SMA N) 1 Montong memperingati Hari Kartini dengan menggelar beberapa lomba, Kamis (21/4/2016).

Tiang Listrik Roboh Tak Kunjung Ditangani

Tiga tiang listrik, berada di pinggir kawasan persawahan Desa Maibit, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban, dikabarkan roboh sejak beberapa hari terakhir. Tiang ini roboh, diantara tanaman panaman padi yang sebentar lagi menjelang masa panen.