Skip to main content

Category : Tag: Gegunung


8 Bulan Sumur Tua Gegunung Keluarkan 165.128,89 Liter Minyak

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban menargetkan produksi minyak di Sumur Tua peninggalan Belanda Lapangan Gegunung, Desa Mulyoagung, Kecamatan Singgahan di tahun 2019 sebesar 534.437 liter. Sementara realisasi produksi minyak mulai Januari-Agustus 2019 sebesar 165.128,89 liter.

PDAT Tuban Hasilkan 50 Rit Minyak di Lapangan GGNB di 2017

Selama tahun 2017, sumur tua di lapangan Gegunung Belanda (GGNB) Mulyoagung, Singgahan, Tuban yang dikelola Perusahaan Daerah Aneka Tambang (PDAT) diklaim cukup produktif. Pasalnya, berdasarkan data yang sampaikan kepada blokTuban.com, dua sumur tua berhasil mengeluarkan emas hitam (minyak) 232.280,99 liter atau 50 rit.

Makin Produktif, Sepekan Sumur GGNB Hasilkan 15 Ribu Liter

Sejak Agustus 2016, sumur Gegunung Belanda (GGNB) yang dikelola Perusahaan Daerah Aneka Tambang (PDAT) Tuban menunjukan hasil yang cukup positif. Pasalnya, hingga kini sumur tua yang ada di Desa Mulyoagung, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban itu, setiap pekannya mampu memproduksi 15 ribu liter minyak mentah.

Komisi B Berharap Produksi Sumur Tua Katrol PAD

Untuk mengetahui kondisi riil aktivitas eksplorasi dan eksploitasi minyak, komisi B Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Tuban kunjungi lapangan sumur tua Gegunung Belanda (GGNB), di Desa Mulyoagung, Kecamatan Singgahan, Tuban, Jawa Timur, Selasa (7/3/2017) kemarin.

Sumur Tua Ditinggal, Alat Tambang Dibiarkan Berkarat

Ladang sumur tua yang berada di Lapangan Gegunung, di Wilayah Dusun Tawun, Desa Kumpulrejo, Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban, Jawa Timur kini mulai ditinggal pemiliknya. Hal itu disebabkan cadangan minyak di dalam sumur peninggalan Pertamina itu mulai menyusut.

Usai Reaktivasi, Sumur GGNP-1 Hanya Monitoring Produksi

Upaya pencairan minyak di sumur tua Gegunung Pertamina-1 (GGNP-1) di Desa Kumpulrejo, Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban, sementara dihentikan. Para pekerja hanya sesekali melakukan kontrol minyak dari satu sumur yang telah usai diservis dan melakukan pembersihan alat bor maupun mesin lain yang digunakan ketika eksplorasi.

Lima Bulan Reaktivasi, PDAT Siap Eksploitasi Dua Sumur

Perusahaan Daerah (PD) Aneka Tambang yang mengelola 10 titik Sumur tua di wilayah Gegunung, Mulyoagung, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban, Jawa Timur butuh waktu sekitar 5 bulan untuk menyiapkan eksploitasi di dua titik.

Tiga Sumur Digarap, PDAT Libatkan Warga Ring I

Ada sekitar 58 eks penambang sumur tua Gegunung Belanda (GGNB) di Desa Mulyoagung, Singgahan, Kabupaten Tuban mendapatkan sosialisasi terkait proses pengerjaan sumur tua oleh Perusahaan Daerah Aneka Tambang (PDAT) Tuban dan juga KSO Pertamina, PT Tawun Gegunung Energi (TGE), Rabu (14/9/2016).

Eks Penambang Hadiri Sosialisasi PDAT Tuban

Puluhan eks penambang sumur tua di Lapangan sumur tua Gegunung Belanda (GGNB) terlihat hadir di pendopo Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban, pagi ini Rabu (14/9/2016).

Pasca Penertiban Sumur Tua Tawun Gegunung

UU Migas Disosialisasikan ke Penambang Sumur Tua

Puluhan penambang sumur tua di Lapangan Tawun Gegunung terlihat hadir di Hotel Mustika, Jalan Teuku Umar, Kabupaten Tuban, pagi ini, Senin (29/8/2016).