Skip to main content

Category : Tag: C


Terendam, Panen Kacang Tanah Tidak Maksimal

Selain tanaman jagung mengalami gagal panen karena beberapa hari terendam air, beberapa hektare tanaman Kacang Tanah petani di Desa Pucangan, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban dipanen dengan keadaan sebagian telah membusuk.

Hilang Sehari, Bocah 8 Tahun Ditemukan Tenggelam

Ali Nu'man (8), bocah asal Desa Kumpulrejo, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban, ditemukan tenggelam pada Selasa (18/10/2016), di kedung sungai kening yang melintasi desa setempat. Sebelumnya, Ali Nu'man sudah dicari orang tuanya karena tidak kunjung pulang pada hari Senin (17/10/2016) kemarin.

Truck Tronton Seruduk Toko Sembako

Diduga karena rem blong, truck tronton dengan Nopol B 9156 HD, bermuatan pipa oleng dan menabrak toko yang berjualan bahan pokok milik Muksan Hadi (48), di Jalan Tuban-Semarang, tepatnya di Desa Purworejo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, Selasa (18/10/2016).

Suka Makan Cokelat? Ini Manfaatnya

Cokelat banyak disukai karena kelezatannya, baik dalam bentuk makanan atau dijadikan minuman. Di balik nikmatnya cokelat, ternyata ada banyak manfaatnya bagi kesehatan.

Desa Compreng, Kecamatan Widang (Corak Bumi Wali Bagian 19)

Gemblong Compreng di Tengah Masyarakat Modern

ampir dipastikan, nama jajanan gemblong tidak masuk di daftar menu pilihan penikmat kuliner di Tuban. Kalaupun ada, kita hanya bisa menemukan di pasar tradisional atau penjual sayur keliling.

Peduli Korban Kebakaran, LAZISNU Tuban Salurkan Bantuan

Pimpinan Cabang (PC) Lembaga Amil Zakat Infaq dan Shodaqoh Nahdlatul Ulama (LAZISNU) Tuban menyalurkan bantuan untuk korban kebakaran di RT 06/ RW 08 Dusun Dopyak, Desa/Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban, Senin (17/10/2016).

Komunitas Tuban Cyber Team

Sempat Iseng Jadi Hacker dan Menyerang Web Israel

Tuban Cyber Team yang terbentuk 2013 silam, sempat dicap sebagai hacker atau memiliki keingintahuan lebih yang bahkan cenderung merugikan terhadap suatu sistem jaringan perangkat lunak.

PKL Mulai Padati Makam Syekh Abdul Jabbar

Jelang Haul Syekh Abdul Jabbar, Puluhan pedagang kaki lima (PKL) dari luar daerah mulai padati areal komplek makam di jalan raya Singgahan-Montong, Nglirip, Mulyoagung, Singgahan, Tuban Minggu (16/10/2016).

Potensi Jajanan Gemblong di Tengah Modernisasi

Pada era modernisasi saat ini, jajan tradisional yang bertahan dan cukup eksis di tengah masyarakat masih dapat dijumpai. Salah satu di antaranya, kue gemblong asal Desa Compreng, Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban.