Terbelit Kebutuhan Ngopi, Nekat Curi Senapan Angin
AM alias Tompel (24) asal Dusun Gemulung, Desa Gesikharjo, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban kini harus mendekam di Mapolres Tuban akibat perbuatannya yang melanggar hukum.
AM alias Tompel (24) asal Dusun Gemulung, Desa Gesikharjo, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban kini harus mendekam di Mapolres Tuban akibat perbuatannya yang melanggar hukum.
Imam Supriyadi (46), warga Desa Sido Bandung, Kecamatan Balen, Kabupaten Bojonegoro, harus berurusan dengan pihak kepolisian. Pasalnya ia kepergok melakukan pencurian.
Mobil Pengangkutan Umum (MPU) yang berisi 7 penumpang dan satu sopir terguling di kawasan Jalan Tuban-Bancar, kilometer 12/13, turut Desa Wadung, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban.
Polres Tuban merilis angka kecelakaan yang terjadi selama mudik-balik lebaran idul fitri 1438 H/2017. Hasil rilis yang dilakukan oleh Satlantas Polres menunjukkan, angka kecelakaan menurun jika dibandingkan lebaran tahun lalu.
Bagi sebagian orang, mungkin Spider- Man hanya untuk anak-anak. Tapi jangan salah, ternyata film yang diangkat dari cerita fiksi komik tersebut digandrungi segala usia. Buktinya, banyak forum diskusi maupun grup dalam media sosial yang membicarakan tentang Spider-Man baik komik maupun filmnya. Bukannya anak-anak, cenderung mereka yang sudah dewasa bahkan berkeluarga maupun sudah lanjut usia.
Pemerintah Kecamatan Grabagan, Kabupaten Tuban menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) tentang pembahasan Penataan Susunan Organisasi dan Tatanan Kerja (SOTK).
Sebelum libur puasa dan lebaran 2017, tim Bumi Wali FC berhasil membungkam PSID Jombang dengan skor telak 3:1. Keduanya bertemu dalam laga lanjutan Liga 3 tahun 2017, yang berlangsung di stadion Lokajaya Kabupaten Tuban, Minggu (14/5/2017) lalu.
Dihari kedua masuk kerja setelah libur lebaran, Pemerintah Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban menggelar acara Halal Bi Halal dengan seluruh Kepala Desa dan Instansi di kecamatan setempat.
Selama arus mudik dan arus balik pada Lebaran Idul Fitri 1438 H, telah terjadi kecelakaan lalu lintas sebanyak 50 kali. Kecelakaan tersebut terjadi baik pada kendaraan roda dua dan juga roda empat.
Ramainya Pasar Hewan Desa Margomulyo, Kecamatan Karek, Kabupaten Tuban, pasca Hari Raya Idul Fitri 1438 Hijriyah menjadi berkah tersendiri bagi tukang becak.