Skip to main content

Category : Search: Bupati Tuban


Waspada Corona, Jangan Panik

Jam Malam Diperpanjang 14 Hari Lagi

Bupati Tuban, Fathul Huda akan memperpanjang jam malam 14 hari lagi. Kebijakan ini diambil setelah sampai sekarang belum ada tanda-tanda penurunan kasus Covid-19 karenanya harus lebih waspada.

KPU Sampaikan Hasil Verifikasi Administrasi Paslon Bupati Besok

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tuban akan mengumumkan hasil verifikasi administrasi Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Tuban besok, Senin (14/9/2020). Hal itu disampaikan oleh Ketua KPU Kabupaten Tuban, Fathul Ikhsan usai rapat pleno terbuka rekapitulasi Daftar Pemilih Hasil Pemutakhiran (DPHP) dan penetapan Daftar Pemilih Sementara (DPS), Minggu (13/9/2020).

Pilkada Tuban 2020

KPU Tetapkan DPS Pilkada Tuban Sebanyak 946.351 Pemilih

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tuban menetapkan jumlah Daftar Pemilih Sementara (DPS) pada Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Tuban tahun 2020 sebanyak 946.351 pemilih.

Ada 4 Poin Revisi RTRW Tuban 2020-2039

Direktorat Jenderal Bina Bangun Daerah (Ditjen Bangda) Kemendagri, Dinas PRKP dan CK Pemprov Jatim, dan Wakil Bupati Tuban, Noor Nahar Hussein melakukan rapat evaluasi Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Kabupaten Tuban tahun 2020-2039.

Rumdin Wabup Disulap Jadi Tempat Isolasi Pasien Positif Corona

Sehari sebelum Kabupaten Tuban ditetapkan zona merah pada 26 Agustus 2020, Bupati Tuban, Fathul Huda menegaskan, Gugus Tugas Covid-19 dan Pemkab Tuban berencana memberlakukan pelarangan isolasi mandiri di rumah bagi warga yang positif terjangkit virus Corona.Â