Skip to main content

Category : Peristiwa


5 Remaja yang Diamankan Satpol Mengaku Buka

Lima remaja yang diduga sebagai anak jalanan (anjal) ditangkap Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Tuban Jumat (29/4/2016). Mereka ditangkap, ketika tengah asyik tiduran dan istirahat di kawasan Rest Area, Jalan Re Martadinata, Tuban.

Kapolsek Montong: Lalai saat Parkir, Bisa Merugikan

Pasca penangkapan pelaku pencurian kendaraan bermotor (Curanmor) oleh Kepolisian Sektor (Polsek) Montong, pada Rabu (27/4/2016). Kapolsek Montong, Iptu Rukimin, mengimbau kepada seluruh masyarakat khususnya masyarakat Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban agar selalu waspada, dan diharapkan tidak ada lagi kelalaian saat memarkir kendaraannya.

Pererat Silaturahmi, Polsek Montong Gelar Olahraga Bersama

Dalam rangka menjalin silaturahmi, Polisi Sektor (Polsek) Montong menggelar acara olahraga bareng bersama Pengadilan Negeri Tuban, Koramil Montong, dan seluruh intansi se-Kecamatan Montong, serta Asisten Perhutani (Asper) BKPH Montong dan juga tokoh masyarakat, Jumat (29/4/2016).

Salip Truk, Hantam Motor 2 Nywa Melayang

Kecelakaan terjadi di jalan Jatirogo-Parengan, tepatnya di Desa Suciharjo Kecamatan Parengan Kabupaten Tuban, melibatkan antara Bus Mulyo Agung dengan sepeda motor Honda Beat, Kamis (28/4/2016), 19.15 WIB.

Berhasil Gondol Motor, Pelaku Curanmor Dibekuk

Aksi Pencurian Motor (Curanmor) berhasil digagalkan oleh aparat Kepolisian Sektor (Polsek) Montong. Pelaku pencurian ditangkap oleh pihak kepolisian setelah berhasil menggondol sepeda motor Honda Beat berwarna biru putih tanpa Nopol dengan nomor mesin JEP1E2474922, milik Mat Rojo (37) warga RT.002/RW.006 Dusun Beyan, Desa Sumurgung, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban.

Waspada Narkoba, Ajak Pemuda Berkesenian Tongklek

Mewaspadai akan bahaya penyalahgunaan narkoba di kalangan generasi muda, perlu diarahkan pada kegiatan yang positif. Sebab demikian, Satuan Pembinaan Masyarakat (Satbinmas) dari Kepolisan Resort (Polres) Tuban menyelenggarakan lomba tongklek, Kamis (28/4/2016).

Petugas SE 2016 Dilepas Simbolis

Bupati Harap SE 2016 Sukses

 Bupati Tuban, Fathul Huda hadir dalam pelepasan apel petugas Sensus Ekonomi (SE) 2016 yang dilaksanakan oleh Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Tuban, pelepasan petugas sensus itu bertempat dihalaman Pemkab Tuban pada Kamis (28/4/2016).

Petugas SE 2016 Dilepas Simbolis

Pada hari ini Kamis (28/4/2016) bertempat di Halaman Pemkab telah dilaksanakan apel pelepasan petugas Sensus Ekonomi (SE) 2016 secara simbolis. Acara apel tersebut dihadiri Forkopimda, Kepala SKPD dan Camat Se kabupaten Tuban.