Skip to main content

Category : Tag: W


Dinkes Sosialisasi DBD di WKP Pertamina EP

Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Tuban, melalui UPTD Puskesmas Kecamatan Senori mensosialisasikan bahaya demam berdarah dengue (DBD) kepada warga masyarakat di wilayah kerja perusahaan (WKP) Pertamina EP Asset IV Field Cepu.

Tingkat Kepatuhan Laporan SPT PPh Orang Pribadi 60 Persen

Batas waktu penyampaian laporan SPT Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) orang pribadi akan habis pada 31 Maret 2017 mendatang. Namun, tingkat kepatuhan laporan SPT PPh Wajib Pajak orang pribadi di Tuban baru mencapai 60 persen.

Technopreneurshipcamp UNIROW

Tumbuhkan Wirausaha Lewat Workshop Bisnis Berbasis Digital

Upaya menumbuhkan wirausaha muda oleh Universitas PGRI Ronggolawe (UNIROW) Tuban secara nyata diwujudkan dalam workshop bisnis inovatif yang berbasis pemanfaatan perangkat digital, Rabu (22/3/2017).

Muncul Penyakit Merah, Petani Rutin Lakukan Pengobatan

Meski umur tanaman padi milik petani di Desa Sukorejo, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban terhitung masih muda, namun sebagian petani di desa tersebut mengaku tanaman padinya terserang penyakit merah.

450 Anak di Kerek, Ikuti Festival Mewarnai di Perpustakaan

Sebanyak 450 peserta anak-anak yang terdiri dari lembaga TK/RA/PAUD se-Kecamatan Kerek memadati Perpustakaan Umum Kecamatan Kerek. Mereka memadati perpustakaan umum tersebut untuk mengikuti Festival Mewarnai yang diselenggarakan oleh Dinas Perpustakaan Umum Daerah Kabupaten Tuban, Selasa (21/3/2017).

Longsor di Wanglukulon Belum Tertangani

Tebing sungai Desa Wanglukulon, Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban yang longsor pada Februari 2017 kemarin, sampai saat ini belum tertangani. Akibat terkikisnya tanah dengan ketinggian sekitar 10 meter di bantaran anak sungai kali kening tersebut, mengancam satu rumah warga.

ADD WKP Pertamina Cair Paling Awal

Pemerintah desa di wilayah kerja perusahaan (WKP) PT Pertamina EP Asset IV, Kecamatan Senori, Tuban, Jawa Timur bisa bernafas lega lebih awal. Sebab anggaran Alokasi Dana Desa (ADD) sudah bisa dicairkan paling awal dibanding desa di Kecamatan lain.

HUT PPNI ke-43

Pengurus Baru Diharapkan Aktif Usai Dilantik

Untuk menyegarkan pengurus di lingkungan Dewan Pengurus Komisariat (DPK) atau di tingkat bawah dari Dewan Pengurus Daerah (DPD) PPNI Kabupaten Tuban, DPK Jatirogo dan Tuban Kota, siang ini resmi dilantik, Minggu (19/3/2017).

HUT PPNI ke-43

Matang Berorganisasi, PPNI Harus Terus Mengabdi

Peringatan hari ulang tahun (HUT) ke 43 Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) kabupaten Tuban, diperingati dengan kegiatan jalan sehat berhadiah, yang dilaksanakan Minggu (19/03/2017)di lapangan Desa Sugihan, Kecamatan Jatirogo.