Skip to main content

Category : Tag: Rusa


Nah Kan..! Pantura Berlubang Renggut Nyawa Pengemudi Pick Up

Banyaknya lobang di Jalan Pantura Kabupaten Tuban memakan korban jiwa. Kecelakaan maut yang diduga dipicu kerusakan jalan terjadi pagi ini, Jumat (17/2/2017), tepatnya di Jalan Raya Tuban-Surabaya, Kilometer 16-17, Desa Minohorejo, Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban.

Jembatan Ambrol, Warga Minta Segera Ada Jalur Darurat

Setelah peristiwa ambrolnya jembatan Kedungkaloh, Dusun Tuwiwiyan, Desa Kumpulrejo, Kecamatan Bangilan, Tuban, Jawa Timur, Pemerintah Desa (Pemdes) beserta warga setempat berharap pemerintah maupun perusahaan di wilayah tersebut segera turun tangan, Rabu (15/2/2017).

Fasilitas Rusak, Warga Minta Pemerintah Turun Tangan

Sejumlah sarana dan prasarana milik dinas terkait di beberapa kecamatan di Kabupaten Tuban rusak, Kamis (9/2/2017). Fasilitas umum yang sudah seharusnya segera dibenahi seperti Lampu Penerangan Jalan Umum (LPJU) dan jalan raya.

Perusahaan Diminta Sisihkan CSR untuk BUMDes

Pelaksana tugas (Plt) Camat Senori, Moch. Arifuddin meminta Badan Usaha Milik Negara (BUMN) maupun perusahaan swasta di wilayah Kecamatan Senori menyisihkan dana Corporate Social Responsibility (CSR) yang dimilikinya untuk pengembangan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes).

Protes,Warga Jenu Tanam Pohon di Jalan Rusak

Pemandangan ganjil terlihat di jalan raya poros Desa Purworejo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban. Satu pohon pisang ditanam warga di tengah badan jalan yang rusak parah itu, Kamis (19/1/2017).

46 Tenaga Kerja Asing di Tuban Legal

Sebanyak 46 Tenaga Kerja Asing (TKA) di Kabupaten Tuban berizin alias Legal. Mereka (TKA) yang menyambung hidup di Tuban berasal dari empat negara, yaitu China, Jepang, India dan Kanada.

Jalan Rusak Kecamatan Soko

Komisi C: Pembangun ke Depan Masuk Agenda Sejak 2015

Pembangunan insfratruktur seperti perbaikan jalan di wilayah Kabupaten Tuban masih menunggu kesempatan untuk direalisasikan, seperti perbaikan jalan di Kecamatan Soko. Menurut anggota Komisi C DPRD Kabupaten Tuban, Andhi Hartanto, terkait pembangun jangka ke depan sebelumnya sudah masuk agenda kerja pemerintah daerah sejak tahun 2015.

Netizen Keluhkan Jalan Rusak di Soko

Sejumlah pengguna jejaring sosial atau netizen di media Facebook mengeluhkan kondisi jalan rusak di Soko. Tepatnya, jalan rusak tersebut berada di sebelah timur Pasar Soko, yang merupakan penghubung antar Desa Sokosari dengan Desa Sandingrowo, Kecamatan Soko.

UTSG Berikan CSR Budidaya Puyuh di Tiga Desa

Perusahaan wajib memperhatikan wilayah desa terdampak atas aktivitas yang dikerjakan. Hal tersebut merupakan taggungjawab perusahaan yang tertuang dalam Corporate Social Responsibilty (CSR).