Skip to main content

Category : Tag: Mad


Kepala Kemenag Tuban Minta Kepala Madrasah Punya Lima Kompetensi Ini

Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Tuban, Ahmad Munir mengatakan, ada lima kompetensi yang harus dimiliki Kepala Madrasah. Yakni kompetensi kepribadian, kompetensi manajerial, kompetensi kewirausahaan, kompetensi supervisi dan kompetensi sosial.

Mendag Jaga Koordinasi dengan Pemda untuk Distribusi Minyak Goreng

Koordinasi dengan Pemerintah Daerah di seluruh Indonesia terus dilakukan Menteri Perdagangan, Muhammad Lutfi menjelang puasa Ramadan dan Idul Fitri. Setelah Rakornas di Surabaya waktu lalu, Mendag juga intensif mengecek distribusi minyak goreng di daerah, salah satunya Lampung.

Mimer Tuban Ini Kerap Adakan Roadshow Pantomim Saat Bulan Ramadan

Pantomim masuk ke dalam salah satu jenis pertunjukan seni teatrikal. Berbeda dengan pertunjukkan teater, pertunjukan pantomim dilakukan tanpa dialog verbal. Para pemainnya harus menampilkan sebuah cerita kepada para penonton hanya dengan gerak tubuh dan mimik wajah (ekspresi).

Martabak Madura, Kuliner Ringan Khas ini Ada di Tuban

Setiap daerah pasti memiliki makanan khas tersendiri, tak terkecuali dari Pulau Madura. Suku Madura sendiri dikenal sebagai suku perantau, sehingga banyak orang dari suku Madura yang berhasil memperkenalkan kulinernya ke daerah-daerah lain, termasuk Kabupaten Tuban.