Skip to main content

Category : Tag: Id


Idul Adha, Pasar Hewan Kerek Masih ada Aktifitas

Tahun ini perayaan Hari Raya Idul Adha jatuh pada hari Senin (12/9/2016), tepat hari di mana pasar hewan di Kecamatan Kerek beroprasi. Meski bersamaan dengan kurban, namun di pasar tersebut masih ada aktivitas kecil.

Idul Adha, Jalan Nasional Melompong

Lalu lintas di sepanjang jalur pantura mulai dari ujung barat, Kecamatan Bancar, yang berbatasan langsung dengan Kabupaten Rembang, Jawa Tengah, sampai ke ujung timur di Kecamatan Widang, dan berbatasan langsung dengan Kabupaten Lamongan, tidak seramai hari-hari biasa. Bahkan bisa dibilang sepi dari aktivitas kendaraan.

Grebek Oknum Kades dan Dosen di Hotel

Ditetapkan Tersangka, Oknum Kades Terima Sanksi Moral

Penggrebekan atas dugaan perzinaan oknum Kades MJ (Lk, 38) yang resmi ditetapkan tersangka tersebut saat ini menerima sanksi moral di tengah masyarakat setempat.

Idul Adha dan (Membunuh) Nafsu Kebinatangan

Orang kampung saya, mungkin juga kampung lain di Bojonegoro selalu menyebut Idul Adha dengan istilah 'riyaya besar'. Riyaya adalah bahasa Jawa dari hari raya. Sementara istilah 'besar' sampai saat ini saya belum memgetahui bagaimana asal-usulnya. Jika di kampung saya malam Idul Adha lebih ramai dari pada malam idul fitri, karena di malam itu disediakan berbagai macam hidangan makanan ringan di meja tamu setiap rumah warga sekitar rumah saya. Anggapan saya, inilah yang menyebabkan di kampung saya idul adha disebut 'riyaya besar'.

Besok Jamaah Masjid Sabilillah Kerek Salat Id di Lapangan

Masjid Sabilillah Desa Margomulyo, Kecamatan Kerek,&nbsp;Kabupaten Tuban telah mempersiapkan berbagai hal untuk merayakan hari&nbsp;raya Idul Adha, perayaan Hari Raya Idul Adha yang jatuh pada Senin&nbsp;(12/9/2016) Jamaah Masjid Sabilillah tersebut akan dilangsungkan di<br />Lapangan Desa Margomulyo, Kecamatan Kerek.

PLN Akan Cabut Listrik Tidak Tepat Sasaran

PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) Rayon Tuban akan mencabut listrik bersubsidi dengan golongan 900 Voltampere (Va) yang tidak tepat sasaran.

Gerebek Oknum Kades dan Dosen di Hotel

Diduga Langgar Etika, Dosen Terancam Sanksi Berat

Manajemen kampus Universitas PGRI Ronggolawe (Unirow) Tuban tampaknya tidak mau kompromi atas dugaan masalah moral yang menimpa salah satu dosen, LPS (29). Bahkan, oknum dosen asal Surabaya tersebut terancam sanksi tegas.

Gerebek Oknum Kades dan Dosen di Hotel

Camat Widang Belum Dengar Kades Digerebek

Penggrebekan oleh Kepolisian Resor (Polres) Tuban atas dugaan perselingkuhan yang melibatkan MJ, salah satu oknum Kepala Desa (Kades) di Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban, terus bergulir. Namun, pimpinan Kecamatan Widang mengaku belum mendengar kabar tersebut.

Karbohidrat Sebaiknya Dimakan Belakangan

Sebagian ahli nutrisi berpendapat, karbohidrat dan protein memiliki durasi yang berbeda saat dicerna. Itu sebabnya, makan dengan urutan tertentu memberi manfaat bagi tubuh.