Skip to main content

Category : Tag: Ban


Jejak Spiritual di Bumi Wali

Petilasan Kedung Banteng, Aset Sosial Budaya yang Perlu dilestarikan (Bagian 2)

Situs sosial budaya Petilasan Kedung Banteng terletak di petak 26 RPH Mulyoagung, BKPH Molyoagung, Perhutani KPH Parengan. Situs ini berbentuk makam atau petilasan dengan jumlah dua makam yang berada di bawah sebuah cungkup (rumah). Pemandangannya pun masih alami karena berada di kawasan hutan pinggir sungai. Dinding-dinding batu tampak menjulang tinggi menambah indahnya panorama menuju petilasan. 

Miyadi: Satpol PP Harus Tertibkan Karaoke Ilegal

Maraknya karaoke ilegal yang tetap beroperasi selama bulan ramadan mengundang perhatian dari Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban. Bahkan kejadian tersebut langsung mendapat tanggapan oleh Ketua DPRD, Miyadi.

Pemilik Karaoke Ilegal Diancam Tiga Bulan Kurungan

Ancaman tiga bulan kurungan akan diberikan bagi pemilik karaoke ilegal yang masih nekat beroperasi selama bulan Ramadan. Kurungan tersebut merupakan amanat Perda No.16 tahun 2014 tentang Ketertiban Umum dan Keamanan Masyarakat.

Suasana Malam Ramadan di Sekitar GOR

Ketika malam, suasanya di jalan raya sekitar GOR Ranggajaya Anoraga, Kota Tuban, cukup semarak. Selain lampu jalan yang warna-warni, banyak Pedagang Kaki Lima (PKL) menjajakan aneka macam makanan dan minuman khas.

Polres Bagi Takjil ke Pengguna Jalan

Menjelang berbuka puasa, Polres Tuban membagi takjil berupa makanan ringan dan air meneral kepada pengendara yang melintas di depan Mapolres Tuban, Kamis (23/6/2016) sore. Tampak, petuas tengah mengatur lalu lintas dan membawa takjil untuk dibagikan.

Satpol PP Ancam Pidanakan Pemilik Karaoke di Bulu

Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) ancam pidanakan pemilik karaoke ilegal di Desa Bulumeduro, Kecamatan Bancar, Kabupaten Tuban yang masih nekat beroperasi. Pernyataan tersebut disampaikan oleh Plt Kasatpol PP Tuban, Heri Muharwanto.

Puncak Arus Mudik Diprediksi H+1

Puncak Arus Mudik di jalur lalu lintas Kabupaten Tuban diprediksi akan terjadi H+1 lebaran. Berbeda dengan biasanya, tentu hal ini berbanding terbalik dengan puncak arus mudik yang pada umumnya yang terjadi pada H- sebelum lebaran.

Melihat Indahnya Masjid Cheng Ho di Sidodadi

Masjid Cheng Ho tidak hanya mengagumkan mata dengan keindahan bangunan, tapi juga menjadi penggugah memori Cheng Ho saat menyebarkan agama Islam di Nusantara. Masjid Cheng Ho adalah tempat ideal bagi wisatawan yang ingin mengombinasikan wisata arsitektur Tionghoa dan budaya islami.

Tuban Sport Centre Ditarget Periode Ini Selesai

 Proyek Megah Tuban Sport Centre (TSC) tampaknya masih akan terus dikerjakan untuk menjadi komitmen pemerintahan Bupati dan Wakil Bupati Tuban terpilih. Meski hingga saat ini belum menunjukkan progress pembangunan yang sangat pesat, namun sedikit demi sedikit pengerjaan terus dilakukan.