Skip to main content

Category : Tag: Asi


Semen Indonesia Berikan Beasiswa Kepada 10 Siswa Pra Sejahtera di PTN

 PT. Semen Indonesia melalui program Coorporate Social Responsibility (CSR) memberikan beasiswa kepada 10 siswa pra sejahtera berprestasi di Kabupaten Tuban yang berhasil diterima di Perguruan Tinggi Negeri (PTN) yang ditunjuk oleh perusahaan. Simbolis penyampaian bantuan bea siswa ini dilaksanakan di Gedung Auditorium Kantor Pusat Semen Gresik (KPSG) (27/7).

Bunuh Diri di Gedungombo

Korban Diduga Bunuh Diri Karena Depresi

Peristiwa gantung diri kembali terjadi di salah satu rumah, di kompleks perumahan baru Cokroaminoto, Kelurahan Gedungombo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, Jumat (27/7/2018) sore.

Rombongan Mahasiswa Unair Kecelakaan di Pakah

Sebuah mobil jenis Innova Nopol S-1301-JD, terlibat kecelakaan dengan Truk Box Nopol W-9650-NU di jalur pantura Pakah Desa Gesing, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, pada Kamis (26/7/2018) sekitar pukul 14.45 WIB.

Pileg 2019

Ini Jumlah Kebutuhan Anggota DPRD di Tuban

Selama 14 hari terakhir, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tuban telah membuka pendaftaran bakal calon legislatif (Bacaleg). Melalui surat nomor: 232/SDM.02.2-SD/3523/KPU-Kab/VIII/2018 tersebut, KPU Tuban mengumumkan pengajuan bakal calon anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban dalam Pemilu tahun 2019.

Kuatkan Toleransi, Kesbangpol Jatim Kumpulkan Lintas Organisasi di Tuban

Tidak kurang dari 200 orang dari berbagai lintas organisasi di Kabupaten Tuban memadati aula pertemuan Hotel Mustika Tuban, sore ini, Kamis (12/7/2018). Kehadiran mereka untuk mengikuti kegiatan Revitalisasi dan aktualisasi ideologi nilai-nilai pancasila untuk memperkokoh NKRI dan kesatuan bangsa melalui Bhineka Tunggal Ika yang diadakan, Badan Kesbangpol Provinsi Jawa Timur.

Antisipasi Banjir Rutinan, Kali di Karangtinoto Dinormalisasi

Pertengahan tahun 2018 ini menjadi sebuah momen tepat dilakukannya pembangunan. Hal itu terbukti dengan adanya sejumlah pembangunan yang tengah digarap Pemerintah Kabupaten Tuban, dengan membangun beberapa aspek sarana prasarana umum.

Catat! Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi Calon Bawaslu Kabupaten

 Hasil seleksi administrasi calon anggota Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten atau Kota periode 2018-2023 se-Jawa Timur akan segera diumumkan. Jika ditelisik sesuai jadwalnya, hari ini, Senin (9/7/2018) merupakan hari terakhir pemeriksaan keabsahan dan legalitas berkas calon anggota.

Waktu-waktu Wajib Minum Air Putih

Air memiliki banyak manfaat bagi tubuh. Beberapa di antaranya adalah untuk mengatur suhu tubuh, melindungi organ dan jaringan dalam tubuh, mencegah konstipasi, melarutkan zat gizi ke berbagai bagian tubuh, dan lain sebagainya.

Pleno Rekapitulasi Khofifah-Emil Menang, Kedua Pendukung Legowo

Rapat pleno rekapitulasi Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jawa Timur (Jatim) tahun 2018 telah selesai. Dari penghitungan berjenjang yang dilakukan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tuban memenangkan pasangan nomor urut satu, Khofifah Indar Parawansah-Emil Dardak Listianto (Khofifah-Emil).