Skip to main content

Category : Tag: Wahan


Warga Sawahan Lakukan Aksi Menutup Akses JOB P-PEJ

Ratusan warga Logawe, Desa Sawahan, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban melakukan aksi demonstasi dengan menutup akses operator blok Minyak dan Gas Bumi (Migas) Tuban, Joint Operating Body Pertamina Petrochina East Java  (JOB P-PEJ).

Polisi Rengel dan Masyarakat Hidupkan Lahan Tidur

 Sejumlah lelaki, dengan sabit dan parang ditangan terlihat memasuki halaman belakang Mapolsek Rengel, Jumat (21/10/2016) pagi. Bukan untuk membuat kerusuhan, mereka justru disambut sejumlah anggota Polsek Rengel yang sudah terlebih dulu berada di lokasi sama.

Wisata Kambang Putih Tuban Park (KPTP)

20 Wahana Siap Manjakan Pengunjung

Sebanyak 20 wahana siap memanjakan pengunjung tempat wisata Kambang Putih Tuban Park (KPTP).

Pemuda Kerek Berharap Ngipeng Jadi Obyek Wisata

Melihat potensi Ngipeng di Kawasan Perhutani BKPH Kerek yang meliputi Desa Jarorejo dan Desa Temayang, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban dengan luas areal kurang lebih 10 hektar, pemuda Kecamatan Kerek berkeinginan Ngipeng menjadi obyek wisata di Kecamatan Kerek.

Desa Bektiharjo, Semanding (Corak Bumi Wali-7)

Air Warga Kota Bergantung dari Sumber Bekti

Desa Bektiharjo diyakini mempunyai kaitan erat dengan tonggak peradaban Tuban di masa lampau. Konon, munculnya nama Tuban berasal dari kata Metu Banyu (Tuban) yang berarti keluarnya air, ketika Raden Dandang Wacana (Bupati Tuban pertama) membuka hutan di tempat ini untuk mulai membuka kota.