Skip to main content

Category : Tag: Se


Cahyo, Crosser Tuban Segudang Prestasi

Cahyo Utomo, pemuda kelahiran 2 Februari 1994, bisa jadi adalah salah satu putra kebanggaan bagi Kabupaten Tuban.<br /><br />Pemuda asal Desa Guwoterus, Kecamatan Montong itu berhasil masuk lima besar pada Kompetisi Nasional Trial Game 2017, setelah berhasil menduduki peringkat 4 umum dari semua seri yang ditempuh dalam musim kompetisi tahun ini.

Kapolsek Bangilan Ingatkan Kades Hati-hati Gunakan Dana Desa

Kapolsek Bangilan, IPTU Suryanto mengatakan kepada semua kepala desa di wilayah hukumnya agar penyerapan dan penyaluran dana desa tepat sasaran. Pasalnya, pengelolaan keuangan desa yang bersumber dari dana transfer tersebut merupakan permasalahan yang riskan.

Jangan Remehkan Orang Menulis

Kepala Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 1 Kenduruan, Supriadi, berpesan agar peserta jurnalistik yang diadakan Pertamina Eksplorasi dan Produksi (Pertamina EP) dan Ronggolawe Press Solidarity (RPS) tidak meremehkan orang yang bisa menulis.

Sekolah Jurnalistik dan Literasi Digital

Sekolah jurnalistik yang digelar Pertamina Eksplorasi dan Produksi (Pertamina EP) bekerjasama dengan komunitas wartawan Tuban, Ronggolawe Press Solidarity (RPS) juga bertujuan menumbuhkan literasi digital di kalangan pelajar.

PMS Hanyalah Mitos Belaka?

Premenstrual syndrome ( PMS) adalah hal yang selama ini diyakini terjadi pada beberapa wanita. Mereka yang mengalaminya mengaku merasa tidak nyaman di perut, suasana hatinya menjadi buruk, sakit di dada, dan tidak bergairah.

Lokakarya Manajemen, Sekolah Belajar Menjalin Kemitraan

Schooll Development Program (SDP) yang dibuat ExxonMobil dengan Putra Sampoerna Foundation (PSF) di Kabupaten Tuban terus bergulir. Kali ini mereka mengadakan Lokakarya Manajemen Sekolah di Madrasah Tsanawiyah (Mts) Al Mustofawiyah, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban.