Paripurna DPRD, Laporan Pansus Susunan Perangkat Daerah
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban menggelar Rapat Paripurna, Senin (5/9/2016).
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban menggelar Rapat Paripurna, Senin (5/9/2016).
Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban bersama Eksekutif, Jumat (26/8/2016) resmi mengesahkan Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (P-APBD) 2016.
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban menggelar rapat Paripurna bersama Eksekutif, Kamis (25/8/2016) pukul 10.00 WIB. Rapat yang berlangsung di ruang Paripurna tersebut dihadiri seluruh anggota dewan dan juga seluruh instansi dinas setempat.
Dalam Perubahan Anggaran Pendapatan Dan Belanja Daerah (P-APBD) Kabupaten Tuban Tahun Anggaran 2016, terdapat sejumlah pemangkasan anggaran dari Pemerintah Pusat. Pemangkasan anggaran dilakukan karena untuk menyesuaikan postur APBN dalam mengefisiensi segala bentuk belanja negara.
Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) bersama Eksekutif yang dihadiri oleh Wakil Bupati Tuban dan seluruh jajaran instasi diselenggarakan, Kamis (18/8/2016), membahas dua agenda penting.
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban, menggelar rapat Paripurna Istimewa pada Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia ke-71, Selasa (16/8/2016).
Bupati Tuban bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) setempat melaksanakan Rapat Paripurna penyampaian nota keuangan Bupati tentang Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (P-APBD) 2016. Paripurna yang dilaksanakan di Gedung DPRD, Senin (1/8/2016) tersebut, dihadiri oleh seluruh fraksi dan juga instansi jajaran pemerintahan Kabupaten Tuban. Rapat paripurna dibuka oleh Ketua DPRD Tuban, Miyadi, dan dilanjut oleh dalam penyampaian oleh Bupati Tuban Fathul Huda.
Keberadaan Rumah Potong Hewan (RPH) di Kabupaten Tuban belum sepenuhnya optimal. Pasalnya, diketahui empat titik RPH di Tuban dua diantaranya mengalami disfungsi atau tidak lagi beroperasi dan perlu dilakukan revitalisasi.
Kebijakan Umum Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD)-Prioritas dan Plafon Anggaran Sementara (PPAS) Pemerintah Kabupaten Tuban di Tahun 2016 mencapai angka 2 triliun 100 miliar. Anggaran tersebut dipergunakan untuk serapan seluruh Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD).
Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) 1 Montong, menggelar Purna Siswa kelas XII tahun ajaran 2015/2016 dan Kuliah Kewirausahaan oleh Bupati Tuban, Rabu (1/6/2016).