Skip to main content

Category : Tag: Masal


Hari Jadi Tuban ke-724

15 Pasang Pengantin Nikah Masal di Hari Jadi Tuban

Sebanyak 15 pasang pengantin dari berbagai kecamatan di Kabupaten Tuban mengikuti acara Nikah Masal yang diselenggarakan dalam rangka Hari Jadi Kabupaten Tuban ke-724, Minggu (12/11/2017).

Khitan Masal di Haul Asmoroqondi

45 Tahun Dijalankan, Peserta dari Berbagai Daerah

Khitanan masal yang diadakan setiap Haul Agung Syech Maulana Ibrahim Asmoroqondi sudah dilakukan selama 45 tahun. Selama itupula peserta tidak hanya berasal dari Kabupaten Tuban, tetapi juga berasal dari luar kota.

Khitan Masal di Haul Asmoroqondi

106 Anak Disunat dalam 80 Menit

Khitanan Masal dalam Rangka Haul Agung Syeikh Maulana Ibrahim Asmoroqondi diikuti 106 anak. Mereka semua selesai disunat dalam kurun waktu 80 menit.

Bank Sampah, Atasi Pencemaran Sekaligus Entas Kemiskinan

Permasalahan sampah yang terjadi di Kecamatan Bangilan, membuat masing-masing desa berusaha untuk mencari solusi. Terkini, tiga desa dari empat belas desa dengan menggandeng tim penggerak PKK untuk membuat Bank Sampah.

Panas Tepi Bengawan di Kanor

Sepakati Perahu Penambang Pasir Tidak di Kabalan

Polemik keberadaan tambang pasir di Bengawan Solo, tepatnya di Desa Kabalan, Kecamatan Kanor, Kabupaten Bojonegoro, akhirnya berujung pada musyawarah bersama di kantor desa. Hasilnya, disepakati untuk perahu-perahu tambang pasir yang dari wilayah Kabupaten Tuban tidak mengambil pasir di bantaran Desa Kabalan.

Dewan: Usaha Harus Sesuai Protap, Pemerintah Perketat Pengawasan

Peristiwa terbakarnya salah satu Pom Bensin Mini atau Pertamini di Kecamatan Parengan menyita perhatian Komisi B Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban, Karjo. Kebakaran yang membuat kerugian pemilik pom mini puluhan juta rupiah itu, semestinya jangan sampai terjadi.