Skip to main content

Category : Tag: Kit


Sampah Terserak di Atas Bukit

Saat hujan deras dan terdapat banjir bandang, Jalan Raya Rengel, tepatnya di sebelah selatan Pasar Rengel biasanya dibanjiri sampah. Ditengarai sampah tersebut karena pembuangan sembarangan yang dilakukan oknum tidak bertanggungjawab. 

Masuk Angin, Penyakit yang Cuma Ada di Indonesia

Masuk angin bisa dibilang penyakit khas Indonesia. Masyarakat di belahan dunia lain tak mengenal masuk angin. Bahkan, dalam dunia kedokteran sebetulnya tak mengenal istilah masuk angin.

Lakukan Ini agar Seprai Tak Jadi Sumber Penyakit

Bila sering terpapar flu, alergi, atau ruam kulit, masalahnya mungkin ada pada seprai Anda,” ungkap Kelly Reynolds, MSPH, PhD, profesor mikrobiologi dari The University of Arizona.

Indah Pemandangan dari Atas Bukit Ngrengit

Bukit Ngrengit merupakan salah satu destinasi wisata alam dan wisata religi di Desa Ngrejeng, Kecamatan Grabagan, Kabupaten Tuban. Bukit yang berada di ketinggian kurang lebih 460 meter dari permukaan laut tersebut, merupakan salah satu puncak tertinggi yang ada di Bumi Wali sebutan lain Kabupaten tuban. Di Desa tersebut, terdapat tiga dusun yakni Dusun Ngrejeng Nggeneng, Ngrejeng Ledok, dan Nggaleh. Apabila dari puncak, anda akan disuguhi dan dimanjakan pemandangan indah membentang, sungguh layak untuk menambah destinasi wisata Bumi Wali.

Banjir Bengawan Solo Dipotret dari Bukit

Banjir akibat luapan Bengawan Solo masih membanjiri sejumlah wilayah di Kecamatan Rengel dan Soko, Kabupaten Tuban. Tampak, kondisi banjir difoto dari atas bukit Rengel menuju arah Kecamatan Grabagan, Kabupaten Tuban, Rabu (10/2/2016).

Sepak Terjang Nyamuk Aedes Aegypti Si Pembawa Penyakit

 Pada musim penghujan seperti sekarang ini, jumlah kasus kesakitan karena demam berdarah dengue (DBD) di Indonesia dapat dipastikan meningkat. Virus dengue ditularkan oleh nyamuk Aedes aegypti, yang juga menyebarkan virus zika.

Penghujan, Sapi Terkena Penyakit Meningkat 50 Persen

Musim penghujan seperti saat ini, membuat hewan ternak seperti sapi rawan terkena penyakit. Terhitung sejak Januari 2016 ini, sekitar 150 sapi telah ditangani oleh Dokter hewan yang ada di Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban.