Skip to main content

Category : Tag: Bengawan Solo


Tanggul Bengawan Solo Ambles

Respon Cepat, BBWS Lakukan Jajah Telo Tanggul Bengawan Solo

Amblesnya tanggul Sungai Bengawan Solo di Desa Sembungrejo, Kecamatan Plumpang, Kabupaten Tuban, Jumat (27/9/2019), direspon cepat oleh Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) terkait. Rencananya besok Sabtu (28/9/2019) mulai bertindak.

Tanggul Sungai Bengawan Solo di Tuban Ambles 70 Meter

Kondisi tanggul Sungai Bengawan Solo di Kabupaten Tuban tepatnya di Desa Sembungrejo Kecamatan Plumpang pada Jumat (27/9/2019), diketahui ambles dengan panjang retakan 70 meter, kedalaman 60 Centimeter.

Tambangan Perahu Bengawan Solo Ramai, Omset Sehari Jutaan

Sejak sebelum Hari Raya Idul Fitri pekan lalu, ribuan orang lalu lalang menggunakan jasa penyeberangan perahu di Desa Ngadirejo, Kecamatan Rengel, Tuban. Tak tanggung-tanggung, tempat penyeberangan masyarakat yang biasa disebut tambangan itu bisa meraih omset jutaan rupiah dalam sehari.

#bT90Detik

Anak Bengawan Meluap

Akibat Luapan Kali Kening di Desa Kedungjambangan, Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban Empat Rumah Tergenang Rumah yang Tergenang, Diketahui Milik Darsun dan Nur Salim yang Berada di Bantaran Sungai Anak Bengawan Solo Tersebut Air Sungai Meluap Mulai Pukul 01.00 Wib, Selasa (2/4/2019), Karena Sebelumnya Hujan Lebat Mengguyur di Wilayah Tersebut Ketinggian Air di Luar Rumah Mencapai Lutut Orang Dewasa, Sedangkan di Dalam Rumah Setinggi 20 Sentimeter Warga Sekitar Belum Mengungsi, Lantaran Air telah Surut Beberapa Saat lalu

Banjir Bengawan, 1.536 Penduduk Tambakrejo Terisolir

Banjir luapan sungai Bengawan Solo yang merendam Desa Tambakrejo, Kecamatan Rengel, memberi dampak signifikan pada warga masyarakatnya. Bahkan, setidaknya terdapat 1536 penduduk yang terisolir sebab banjir.

Sempat Surut, Air Bengawan Kembali Rendam Desa di Bantaran

Banjir luapan Bengawan Solo yang merendam sejumlah wilayah desa dekat bantaran, mulai dari desa di Kecamatan Rengel dan Kecamatan Soko, sebelumnya sempat surut pada Jumat (8/3/2019) pagi tadi. Namun begitu, air berangsur naik lagi pada siang hari.