Skip to main content

Category : Tag: Asa


Truk Pengangkut Hewan Semrawut, Jalan Pasar Macet

Kemacetan arus lalu lintas terjadi di ruas jalan raya Jatirogo, tepatnya di Desa Sugihan, Kecamatan Jatirogo, Kabupaten Tuban sejak pagi tadi, Jum'at (2/9/2016). Kemacetan sekitar 1 Kilometer dari arah Bojonegoro-Jatirogo atau sebaliknya itu diakibatkan kendaraan keluar masuk di pasar hewan setempat.

Vira Meyrawati Raminta, S.H., Advokat Sepesialis Kekerasan Anak dan Perempuan

Sediakan Jasa Pengacara Gratis untuk Klien Tak Mampu

Menjadi kepuasan tersendiri yang tidak dapat dibeli ketika menempatkan hukum sebagaimana mestinya. Itulah yang menjadi kekuatan Vira Meyrawati Raminta berusaha sekuat tenaga dalam menjalani profesinya. Perempuan yang lahir dan berdomisili di Sidoarjo ini mengklaim mendedikasikan diri sebagai advokat sepesialis kekerasan anak dan perempuan dan menangani beberapa kasus di Tuban. Lantas bagaimana perjalanan Vira selama di Tuban?

Harga Cabai Keriting di Tuban Naik, Daging Stabil

Dalam sepekan terakhir, harga cabai merah keriting di Pasar Bangilan, Kabupaten Tuban merangkak naik. Jika biasanya harga normal per kilogramnya hanya Rp20.000, kini menjadi Rp26.000. Namun, itu tidak berlaku untuk harga bahan pokok dapur lainnya.  

Penerapan SSA Jalan Basuki Rahmat Tunggu Perbup

Penerapan Sistem Satu Arah (SSA) jalan Basuki Rahmat masih belum bisa diputuskan sepenuhnya. Meski dinilai sudah efektif mengurangi kemacetan saat ujicoba, namun untuk penetapan menjadi jalur satu arah harus ada Peraturan dari Bupati.

Pemkab Tuban Gugat Kontraktor Pasar Baru II

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban ternyata menggugat PT Hutama Karya (HK), yakni kontraktor pelaksana pembangunan Pasar Baru II Kabupaten Tuban, yang ada di Kelurahan Perbon, Kecamatan/Kabupaten Tuban.

Optimalkan Taman Posyandu, UKBM Tuban Lakukan Koordinasi

 Dalam rangka mengoptimalkan Taman Posyandu di Kecamatan Kerek, Tim Koordinasi Posyandu Kabupaten Tuban menggelar rapat dengan Tim Posyandu Kecamatan Kerek, Kamis (18/8/2016) di pendopo Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban.

Wartawan Medan Dianiaya

Jurnalis Tuban Gelar Aksi Solidaritas

Belasan jurnalis di Kabupaten Tuban menggelar aksi solidaritas atas penganiayaan dua wartawan asal medan oleh sejumlah oknum Tentara Nasional Indonesia (TNI) AU, Selasa (16/8/2016).

Wow, Omset Ikan Asap Rp 5 Juta Perhari

Membuat ikan asap yang berkualitas, tampaknya menjanjikan keuntungan bagi pelaku usahanya. Karti (55), pemilik usaha olahan ikan asap dari Desa Glodog, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban mengaku bisa meraup omset sampai Rp5 juta dalam satu hari, atau dalam satu kali penjualan.

Melihat Lebih Dekat Usaha Olahan Ikan Asap

Ikan asap merupakan salah satu oleh-oleh andalan yang mudah dijumpai di Bumi Wali sebutan Kabupaten Tuban. Produksi ikan asap di Tuban menyebar hampir di semua desa-desa pesisir yang ada di kabupaten setempat.

Tanam Tiga Kali, Petani Medalem Kebingungan

Meski sudah memasuki bulan Agustus, curah hujan sepekan terakhir di wilayah Medalem, Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban masih cukup tinggi. Kalau hitungan musim, saat ini sudah memasuki musim kemarau. Anomali cuaca inilah yang membuat sejumlah petani kebingungan.