Skip to main content

Category : Tag: 3


Sosialisasi Pentingnya Gizi, Program Penutup Bulan K3 JOB PPEJ

Dalam rangkaian peringatan Bulan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) 2018 yang berlangsung sejak 12 Januari sampai 12 Februari, operator Minyak dan Gas Bumi (Migas) Joint Operating Body Pertamina-Petrochina East Java (JOB P-PEJ) telah melakukan berbagai program Safety Campaign kepada masyarakat maupun di internal.

Puluhan Pendamping P3MD Tuban Ikut Bimtek Keamanan Pangan

Puluhan pendamping P3MD Kabupaten Tuban mengikuti bimbingan teknis pendamping desa dalam rangka TOT Fasilitator Keamanan Pangan, Rabu (11/10/2017). Kegiatan yang dilaksanakan oleh Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan (POM) Jawa Timur itu diikuti 20 orang fasilitator dari unsur pendamping P3MD, baik PLD maupun PA, di hotel Mercure Surabaya.

Film G30S/PKI Diputar Kembali

DPD PAN: Motivasinya Bukan Karena Kerinduan Pada Orde Baru

Ketua DPD Partai Amanat Nasional (PAN) Kabupaten Tuban, Agung Supriyanto ikut berbicara menyusul adanya pemutaran kembali Film G30S/PKI di Kabupaten Tuban. Bahkan pihaknya mengaku berencana akan menggelar Nonton Bareng atau Nonbar film tersebut.

DPD PKS Tuban Berencana Putar Film G30S/PKI

Sekretaris Umum (Sekum) DPD Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Tuban, Sugiharto seirama dengan TNI yang ingin meningkatkan kewaspadaan masyarakat terhadap bahaya laten komunis. Hal itu ditunjukan dengan rencana untuk memutar kembali atau nonton bareng (Nobar) film G30S/PKI di Bumi Wali, Sebutan Kabupaten Tuban.

Dandim Tuban Akan Gelar Nonbar Film Pengkhianatan G 30S PKI

Belum lama ini Kepala Pusat Penerangan Tentara Nasional Indonesia (PUSPEN TNI) Brigadir Jenderal Wuryanto mengatakan film Pengkhianatan G 30S PKI akan diputar di satuan-satuan TNI. Pemutaran film ini terbuka untuk masyarakat yang ingin ikut menonton.

PNS di Tuban akan Dapatkan Gaji ke-13

Gaji ke-13 bagi para Pegawai Negeri Sipil (PNS), tentu sangat dinanti menjelang hari Raya Idul Fitri. Para abdi negara tersebut akan memanfaatkan dana tersebut untuk keperluan selama lebaran.

Perubahan Hidup yang Perlu Dilakukan di Usia 30 Tahun

Usia 20-an biasanya diisi dengan melakukan berbagai hal yang kita suka tanpa mempertimbangkan akibatnya. Misalnya saja menghabiskan gaji untuk belanja hobi, tidur larut malam, atau gonta-ganti pacar.

Tingkatkan Kapasitas, P3MD Tuban Fasilitasi TPK Desa

Tugas pokok Pendamping Desa yang utama adalah mengawal implementasi Undang-undang (UU) Desa dengan memperkuat proses pelaksanaan pemberdayaan masyarakat desa. Untuk itu, Pendamping Profesional Program Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat Desa (P3MD) Kabupaten Tuban, usai menerima surat perintah tugas terus berupaya melaksanakan tugasnya dan menyelenggarakan fungsi.