Skip to main content

Category : Tag: Rusak


Sejumlah Sarana Rusak Akibat Banjir Mulai Diperbaiki

Sejumlah sarana umum yang rusak akibat bencana banjir belakangan ini mulai diperbaiki. Seperti rusaknya jemabatan penghubung antar desa hingga tanggul sungai afur atau sungai pembuangan.

Awas...Lubang Besar di Jembatan Sawahan Rengel

 Jembatan yang berada di Dusun Temulus, Desa Sawahan, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban, ambrol di bagian tengah. Jembatan ini, merupakan penghubung antara Kecamatan Rengel dengan Desa Ngadirejo, Desa Kanorejo, serta sejumlah desa lain yang ada di wilayah selatan Kecamatan Rengel.

Awas, Jalan Desa Tlogowaru Berlubang

Jalan yang berada di Desa Tlogowaru, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban, yang juga merupakan jalan penghubung antara Desa Togowaru dengan Dusun Bogor menuju Kecamatan Tambakboyo, kondisinya bergelombang dan berlubang.

Jalan Alternatif Rusak Parah

Dinas PU: Perbaikan Jalan Dilakukan Bulan Maret

Kepala Dinas Pekerjan Umum (PU) Tuban, Choliq Chunaisih, mengatakan akses jalan rusak yang menghubungkan antara Kecamatan Palang dan Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, akan diperbaiki pada pertengahan bulan Maret 2016 mendatang.

Mobil Rusak, Jalan Panglima Sudirman Lumpuh

Kemacetan panjang terjadi di Jalan Panglima Sudirman (Pangsud), terlihat kendaraan padat merayap dari lampu merah Jalan Pangsud sampai jalan raya di Desa Dasin, Kecamatan Jenu.

Warga Tuban Dapat Raskin Berkutu?

Warga Dusun Widengan, Kelurahan Gedongombo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, mendapat bagian Beras untuk Masyarakat Miskin (Raskin) tak layak konsumsi. Selain bentuk fisik yang remuk, ditemukan kutu.