Skip to main content

Category : Tag: Pr


Serapan OPD Minim, Komisi A Minta Inspektorat Pelototi Kinerja Pejabat

 Minimnya serapan anggaran yang dilakukan oleh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Kabupaten Tuban pada tahapan realisasi, membuat komisi A mengkritisi kinerja dari pejabat Dinas. Bahkan Komisi A juga meminta peran kontrol efektif dari Inspektorat dalam menilai kinerja pejabat dimasing-masing Dinas.

Coreng Bumi Wali, Oknum PNS Produksi Miras Akan Ditindak Pemkab

Tertangkapnya oknum Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang kedapatan memproduksi minuman keras (miras) jenis arak di desa Genaharjo, Kecamatan Semanding, Jumat (18/8/2017) pagi, tentu mencoreng nama Kabupaten Tuban sebagai Bumi Wali.

Blok Migas Tuban

Woww...! Produksi Minyak JOB PPEJ 8.600 BPH

 Penurunan alamiah produksi di Blok Migas Tuban yang dioperatori Joint Operating Body Pertamina Petrochina East Java (JOB PPEJ) masih terus terjadi. Namun, berbagai upaya terus dilakukan oleh penanggungjawab lapangan agar produksi tidak semakin turun.  

Perajin Properti Karnaval Beromset Jutaan Rupiah

Properti karnaval dengan bermacam bentuk dan corak kerap dihadirkan untuk memeriahkan kegiatan Agustusan. Hal itu dilakukan untuk menarik antusiasme warga menikmati ragam budaya di ajang 17an itu.

Agustusan, Perajin Properti Sugihan Kebanjiran Pesanan

Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) yang diperingati setiap tanggal 17 Agustus menjadi berkah tersendiri bagi perajin properti karnaval di Tuban, Jawa Timur. Sebab pada momen Agustusan inilah mereka biasanya kebanjiran pesanan.

890 Sepeda Hias Ramaikan Hari Pramuka ke-56

Setiap tanggal 14 Agustus di Indonesia diperingati sebagai hari Pramuka. Peristiwa itu bermula pada peristiwa sejarah kepramukaan di Indonesia, dimana pada tanggal tersebut di tahun 1961, Presiden RI, Ir. Soekarno melantik Majlis Pimpinan Nasional (Mapinas), Kwarnas, Kwarnari. Pelantikan ini kemudian disusul dengan penganugerahan Panji-panji Kepramukaan dari Presiden RI dan defile akbar oleh anggota pramuka di Jakarta.

Hari Pramuka ke-56

Kwaran Montong Harap Pramuka Cetak Generasi Unggul

Dalam rangka Hari Pramuka Ke-56, Gerakan Pramuka Kwartir Ranting (Kwaran) Montong, melaksanakan upacara di Lapangan Desa Montongsekar, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban, Senin (14/8/2017).

Pekerja Proyek Meninggal Dunia Mendadak di Kontrakan

 Nur Salim (45), seorang pekerja proyek asal RT:02/RW:02 Desa Merak, Kecamatan Dempet, Kabupaten Demak, Jawa Tengah, diketahui meninggal dunia mendadak di rumah kontrakan milik Dulhadi Dusun Pereng, Desa Purworejo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban.

Wabup: Tunjangan DPRD Naik, Belum Tentu Kinerjanya Meningkat

Rencana usulan kenaikan tunjangan anggota DPRD Kabupaten Tuban, berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2017 tentang tentang Hak Keuangan dan Administratif Pimpinan dan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) disindir Wakil Bupati (Wabup) Tuban, Noor Nahar Hussein.