Gugatan Ditolak, Mantan Kades Sumurgung Siapkan Gugatan Lagi
Karena gugatan soal waris yang dilayangkan ditolak hakim, Mujamiin, mantan Kepala Desa (kades) Sumurgung, Kecamatan Tuban meradang.
Karena gugatan soal waris yang dilayangkan ditolak hakim, Mujamiin, mantan Kepala Desa (kades) Sumurgung, Kecamatan Tuban meradang.
Puluhan umat Tempat Ibadah Tri Dharma (TITD) Klenteng Kwan Sing Bio (KSB) Kabupaten Tuban yang mengatasnamakan Forum Umat Lintas Agama (Forum Lima) melakukan aksi demo di depan Kantor Pengadilan Negeri (PN) setempat, Rabu (29/7/2020).
Satpol PP Kabupaten Tuban kalah dengan pemilik Cafe Doxer dalam persidangan di Pengadilan Negeri (PN) Tuban, Kamis, (18/6/2020) siang. Hakim memutuskan Cafe Doxer bebas tanpa syarat sesuai dengan pertimbangan dari keterangan para saksi, dan pemeriksaan alat bukti yang ada.
Di tengah pandemi Covid-19 Pengadilan Negeri (PN) Tuban melaksanakan sidang perkara pidana dengan online. Penerapan sidang online dalam rangka mencegah penyebaran Covid-19 tersebut sudah dilaksanakan sejak April lalu.
Jumlah gugat cerai, masih mendominasi di Pengadilan Agama (PA) Kabupaten Tuban.
Pengadilan Agama (PA) Kabupaten Tuban, mencatat selama 2 bulan di Tahun 2020, telah menerima 5 kasus asal-usul anak.
Karena ada warga yang dirugikan, DPRD Kabupaten Tuban melalui Komisi II Bidang Hukum dan Pemerintahan mengawal kasus hukum yang menimpa warga tersebut. Sebab, lembaga wakil rakyat ini menilai ketidakadilan menimpa warga tersebut karena ketidaktahuan masalah hukum.
Pengadilan Negeri (PN) Kabupaten Tuban menangani sidang Praperadilan terkait dikeluarkanya Surat Perintah Penghentian Penyidikan (SP3) dari Polres Tuban atas kasus dugaan tukar guling tanah di Desa Purworejo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban.
Pengadilan Agama (PA) Kabupaten Tuban mencatat, ada 22 kasus asal - usul anak sepanjang tahun 2019. Kamis, (9/1/2020)