Skip to main content

Category : Tag: Min


Terdampak Limbah Minyak, Petani Kumpulrejo Merugi

Sejak tahun 2014 petani di Desa Kumpulrejo, Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban terancam berkurang hasil panen padinya. Hal itu dirasakan petani ketika banjir tiba bercampur limbah minyak. Ancaman tersebut masih datang tahun ini, tepatnya panen ketiga pada bulan Desember 2016.

Kelola 12 Sumur, TGE Targetkan 100 Bph

<div dir="auto">Kerja Sama Operasi (KSO) PT Pertamina EP oleh PT Tawun Gegunung Energi (TGE) yang beroperasi di lapangan minyak Gegunung Belanda di Dusun Gegunung, Desa Mulyoagung, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban terus melakukan eksplorasi.&nbsp;</div> &nbsp;

Tumbuhkan Jiwa Wirausaha, Gelar Seminar Bisnis Kualitas

Untuk merangsang jiwa berwirausaha bagi masyarakat Tuban khususnya pemuda, Jagongan Matoh menggelar seminar bisnis berkualitas, bertempat di salah satu aula restoran di Tuban, Rabu (14/12/2016) pagi.

10 Makanan Sumber Terbaik Vitamin K

Vitamin K adalah salah satu jenis vitamin yang larut dalam lemak. Vitamin ini dikenal sebagai vitamin pembeku darah. Tanpa adanya vitamin K, ketika Anda terluka dan berdarah maka darah Anda bisa terus-menerus keluar karena terlalu encer.

Daerah Perbatasan Rawan Tindak Kejahatan

Gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di daerah perbatasan Kabupaten Tuban, tepatnya di Desa Kebonharjo, Kecamatan Jatirogo, Kabupaten Tuban cukup tinggi. Pasalnya sejak Januari hingga November Kebonharjo tercatat paling tinggi angka kejahatannya dibanding 17 desa lain di Kecamatan Jatirogo.

Akses Sumur Tua Akan Segera Dipasang Portal

Pemilik Wilayah Kerja Pertambangan (WKP) Sumur Tua Wonocolo di Kecamatan Kedewan, Kabupaten Bojonegoro, Pertamina EP Asset 4 Field Cepu dalam waktu dekat akan memasang portal pada akses masuk wilayah pengeboran. Portal tersebut sebagai central pengamanan sumur tua di pintu masuk.

Aksi Gebyar Korak Warga Rahayu

JOB PPEJ Pastikan Pembayaran Kompensasi Dua Bulan

<div dir="auto">Joint Operating Body Pertamina Petrochina Esat Java (JOB PPEJ) melalui Field Admin Superintendent (FAS) JOB PPEJ, Akbar Pradima menegaskan kompensasi yang akan dibayarkan selama dua bulan atau tali asih.</div> &nbsp;

Banjir Bengawan Solo 2016

JOB PPEJ Klarifikasi Temuan Warga Tidak dari Operasi

Temuan warga soal minyak yang bercampur air banjir di Desa Bulurejo, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban, dibantah bukan berasal dari rembesan pipa milik perusahaan Joint Operating Body Pertamina PetroChina East Java (JOB PPEJ).

Banjir Tuban 2016

Tumpahan Minyak Bercampur Air Banjir di Desa Bulurejo

Ada tumpahan minyak di aliran banjir yang terjadi di Desa Bulurejo, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban. Diduga tumpahan minyak yang bercampur dengan air banjir berasal dari rembesan pipa minyak, Kamis (1/12/2016).