Skip to main content

Category : Tag: Kecamatan Bangilan


Desa Weden Tuban: Hutan Pasir dan Tak Ada Sedekah Bumi Sejak 1966

Menjadi salah satu desa yang terletak di Kecamatan Bangilan, Weden merupakan salah satu desa yang berada di Tuban yang memiliki luas wilayah sekitar 176 Hektar yang mana dengan luasan tersebut Desa Weden terbagi menjadi 2 dusun yakni Dusun Krajan dan Dusun Sidorukun, Dusun Sidorukun sendiri masih terbilang dusun baru yang berdiri sekitar tahun 90 an yang dahulu tempat tersebut bernama Kidul Omah.

Cerita Desa Kedungharjo Bangilan Tuban Dulu Jadi Sarangnya Buaya

Kedungharjo merupakan salah satu desa yang terletak di Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban. Desa yang memiliki luas sekitar 252,52 Km persegi yang mana dalam wilayah seluas itu Desa Kedungharjo terbagi menjadi 3 dusun yakni Dusun Kedungharjo, Wadegan, dan Ngrayung.

Sejarah Babat Desa Kablukan Tuban dan Warisan Ki Ageng Sabrang Lanang

Kablukan merupakan salah satu desa yang terletak di Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban yang mana Kablukan sendiri memiliki luas wilayah sekitar 413 Hektar yang mana dengan luas wilayah tersebut, Desa Kablukan terbagi menjadi 2 Dusun yakni Dusun Krajan dan Karanglo.

Alas Grobokan Tempat Singgah Noyo Gimbal di Desa Banjarworo Tuban

Banjarworo merupakan salah satu desa yang terletak di Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban, Desa Banjarworo memiliki dusun yang tergolong banyak yang mana berjumlah 7 dusun yakni Dusun Santren, Jantur, Punggur, Banjarwaru, Ngantingan, Bahoro, dan Banjarmelati.

Bangilan Sabet 4 Penghargaan di Hari Jadi Tuban

Kecamatan Bangilan bisa dibilang mujur. Pasalnya dalam rangka hari jadi Tuban yang ke-724, Kecamatan Bangilan mampu menyabet empat penghargaan level kabupaten.

Usai Lebaran Perekaman e-KTP Meningkat

Antusiasme masyarakat melakukan perekaman data kependudukan untuk pembuatan kartu tanda penduduk elektronik (e-KTP) di Kecamatan Bangilan meningkat usai lebaran tahun 2017. Mereka tidak terpengaruh situasi kasus korupsi proyek e-KTP yang terjadi saat ini.