Skip to main content

Category : Tag: Keamanan


Pilkades Serentak 2016

Jelang Pilkades, Aparat Mulai Digeser ke Desa

Pilihan Kepala Desa (Pilkades) Serentak 2016 Kabupaten Tuban sudah di depan mata. Sebanyak 36 desa di 16 kecamatan tengah bersiap melakukan pesta demokrasi tersebut. Untuk menjaga kondusifitas saat Pilkades berlangsung, sejumlah aparat kepolisian mulai ditempatkan di wilayah desa masing-masing.

Sumur dan Penimbungan Minyak Ilegal Akan Ditutup

Pertamina EP Akan Tingkatkan Sistem Keamanan

PT Pertamina Eksplorasi dan Produksi (Pertamina EP) akan meningkatkan sistem keamanan untuk melakukan pengawasan sumur dan penimbunan minyak ilegal yang ada di kawasan asset 4, termasuk yang ada di wilayah Kabupaten Tuban.

Petugas Pos Pantau Jatirogo Berlakukan Sistem Buka Tutup

Petugas Pos Pantau Ops Ramadniya Semeru 2016 Jatirogo, Polres Tuban memberlakukan sistem buka tutup arus lalu lintas di simpang 4 lampu lalulintas Jatirogo. Langkah ini diberlakukan demi mengurai antrean kendaraan yang masuk dari Jawa Tengah.

Jelang Ramadan, Polsek Soko Intensifkan Pengamanan

Pelaksanaan puasa Ramadan jatuh pada awal Juni 2016. Guna mengantisipasi adanya hal yang tidak diinginkan, Kepolisian Sektor (Polsek) Soko terus mengintensifkan Pengamanan (PAM).

72 Personel Amankan Perayaan Kenaikan Isa Al-Masih

Untuk menjaga kekhusukan dalam perayaan Hari Kenaikan Isa Al-Masih jatuh pada Kamis (5/5/16) aparat kepolisian menyiagakan sejumlah petugas agar suasana perayaan menjadi khidmat.

Jaminan Keselamatan Kerja Tunjang Produktifitas Tinggi

Produktifitas pekerja suatu perusahaan kecil, menengah atau pun besar terjadi apabila tingkat keamanan mereka terjamin. Pasalnya di tengah melakukan pekerjaan hal-hal tidak diinginkan bisa saja terjadi.