Skip to main content

Category : Tag: K


MWC NU dan Banomnya Bersinergi Cegah Radikalisme

Kecamatan kenduruan adalah salah satu kecamatan di Kabupaten Tuban yang berbatasan langsung dengan Propinsi Jawa Tengah. Secara geografis, Kenduruan berada di sebelah selatan Kecamatan Jatirogo merupkan daerah yang berbatasan langsung dengan Kecamatan Bogorejo, Kabupaten Blora.

PAC IPNU-IPPNU Kenduruan, Resmi Dilantik.

Pimpinan Cabang (PC) Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama – Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPNU–IPPNU) Kabupaten Tuban hari ini melantik pengurus PAC IPNU-IPPNU Kecamatan Kenduruan, bertempat di Pendopo Kecamatan Kenduruan, Tuban, Minggu (17/04/2016)

Permainan Tradisional

Serunya Anak-anak Bermain Kekean

Banyak permainan tradisional anak saat ini telah hilang tergerus perkembangan zaman. Lambat laun permainan tradisional akan punah dan digantikan permainan modern. Namun, anak-anak di Desa Boto Kecamatan Semanding, Tuban masih asyik bermain kekean (gasing) kayu.

Kolom Sekolom

Sastra dan Wakil Rakyat

Aku bangun kesiangan. Waduh! Kenapa denganku. Tak biasanya aku bangun sesiang ini. Kemarin-kemarin, aku bisa bangun subuh lalu sedikit menggerakkan badan di teras sambil mendengar perkutut manggung. Tapi pagi ini, ketika bangun matahari sudah mengintip. Istriku sudah sibuk di dapur. Biasa, pasti sedang menyiapkan teh. Sstt...pasti disertai....

Warga Penerima PKH Diminta Belanja Sesuai Peruntukan

Pencairan dana bantuan Program Keluarga Harapan (PKH) untuk Keluarga Sangat Miskin (KSM) kerap kali diperdebatkan penggunaanya. Masyarakat penerima diminta membelanjakan sesuai keperuntukan dan tidak tergantung pada PKH.

Koramil dan Pemdes Montongsekar Gelar Kerja Bakti

Koramil Montong beserta Pemerintah Desa (Pemdes) dan Tokoh Masyarakat Desa Montongsekar, Kecamatan Montong, melakukan Kerja Bakti, Minggu (17/4/2016). Hal itu digelar untuk menyambut penilaian lomba desa yang akan diselenggarakan pada hari Rabu (20/4/2016) mendatang.

Hujan Deras, Jalan Poros Grabagan Tergenang

 Hujan deras selama kurang lebih satu jam yang mengguyur kawasan Kecamatan Grabagan, Tuban Minggu (17/4/2016) menyebabkan banjir di sejumlah ruas jalan. Jalan poros kecamatan yang menghubungkan Kecamatan Montong dan Kecamatan Grabagan digenangi air setinggi 20 cm - 30 cm.

Gus Syafiq Kembali Nahkodai Ansor Tuban

Konfercab XVIII Pimpinan Cabang (PC) Gerakan Pemuda Ansor Tuban memilih pemimpin baru. Acara yang dilaksanakan di Pendopo Kridho Manunggal sejak Sabtu (16/4/16) kembali menetapkan Syafiq Syauqi sebagi ketua PC GP Ansor Kabupaten Tuban untuk kedua kalinya.

Panganan Tuban

Gurihnya Bubur Jagung, Cocok untuk Menu Sarapan

Masyarakat Tuban dan sekitarnya sangat kaya akan kuliner berbahan dasar jagung. Saat jagung mulai panen, banyak para petani yang mengolah jagungnya menjadi berbagai jenis makanan. Seperti halnya marneng, blendung, dan bubur jagung.

Perawat Banyak yang Belum Sejahtera

Kehidupan perawat di Kabupaten Tuban tampaknya masih jauh dari kata sejahtera. Sebab gaji perawat, terutama yang non PNS masih banyak yang di bawah Upah Minimum Kabupaten (UMK).