Tingkatkan Semangat Belajar, Mahasiswa IAINU Tuban Galakkan Bimbel
Untuk meningkatkan minat belajar anak-anak di Desa Temaji, mahasiswa Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (IAINU) Tuban mengadakan bimbingan belajar (bimbel) di Balai Desa Temaji.
Untuk meningkatkan minat belajar anak-anak di Desa Temaji, mahasiswa Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (IAINU) Tuban mengadakan bimbingan belajar (bimbel) di Balai Desa Temaji.
Mahasiswa IAINU Tuban menunjukkan kepedulian mereka terhadap lingkungan dengan mengadakan kegiatan "Jumat Bersih" di Desa Temaji. Kegiatan ini melibatkan partisipasi aktif dari anggota KKN IAINU Tuban, warga desa, serta Kepala Dusun (Kadus) setempat.
Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) dari Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (IAINU) Tuban menggelar seminar penting yang membahas dua Undang-Undang (UU) utama, yakni UU Nomor 23 Tahun 2004 tentang Penghapusan Kekerasan dalam Rumah Tangga (PKDRT) dan UU Nomor 35 Tahun 2014 tentang Perlindungan Anak.
Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik dari kelompok 6 IAINU Tuban melaksanakan kegiatan pendampingan sertifikasi halal yang bertempat di Balai Desa Borehbangle, Kecamatan Merakurak. Kegiatan ini merupakan bagian dari program KKN yang bertujuan untuk membantu masyarakat desa dalam mengembangkan usaha lokal melalui sertifikasi halal,
Mahasiswa Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (IAINU) Tuban menggelar acara penutupan pengabdian. Acara dilaksanankan setelah upacara bendera sekitar pukul 07.30 WIB. Dalam upacara penutupan itu dihadiri oleh bapak kepala sekolah dan para guru SDN Temaji 3.
Karnaval Desa Sekardadi, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban tahun ini mendapatkan dukungan istimewa dari mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (IAINU) Tuban. Sebagai bagian dari program pengabdian masyarakat, para mahasiswa ini tidak hanya berpartisipasi, tetapi juga mengambil peran aktif sebagai panitia dalam berbagai aspek acara.
Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik kelompok 06 IAINU Tuban turut serta dalam kegiatan pembagian makanan sehat bagi anak-anak di Taman Kanak-Kanak (TK) Harapan Mulia, Desa Borehbangle, Kecamatan Merakurak,
TPQ Darun Najah yang terletak di Desa Mliwang, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban, menjadi saksi digelarnya talk show dengan tema "Kenali Dispensasi Nikah dan Pentingnya Pendidikan untuk Masa Depan yang Cerah.
Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) dari Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (IAINU) Tuban mengadakan program asistensi pembelajaran di Sekolah Dasar Negeri (SDN) Purworejo.
Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik 15 Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (IAINU) Tuban mengadakan sosialisasi pencegahan pernikahan dini dengan tema "Peran Pemerintah dalam Pencegahan Pernikahan Dini" di rumah Bapak Jali, Ketua RT 7 Dusun Karanganyar, Desa Purworejo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban,