Skip to main content

Category : Tag: El


Polsek Rengel Panggil Pengamen Hibur Pengantre SIM Keliling

 Antre merupakan pekerjaan menjenuhkan. Termasuk bagi warga di kawasan Kecamatan Rengel yang memanfaatkan Pelayanan Surat Izin Mengemudi (SIM) keliling. Pelayanan ini dibuat Polsek Rengel dengan kerjasama Satlantas Polres Tuban. Tujuannya, agar masyarakat yang akses ke kota terlalu jauh, bisa terbantu melakukan perpanjangan SIM dengan jarak yang lebih dekat.

RSUD Tuban Canangkan Miliki Trauma Centre

Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr R Keosma yang berada di bawah Pemerintah Kabupaten (Pemkab) dicanangkan akan memiliki trauma centre dalam waktu dekat. Hal ini dilakukan menyusul meningkatnya kasus kecelakaan di kebupaten setempat.

Maksa Nyalip, Pelajar Tewas Tabrak Truk

Kecelakaan terjadi, Senin (23/05/16) pukul 12.30 WIB di Jalan Dr. Wahidin Sudiro Husodo, tepatnya di depan SMAN 2 Tuban Kecamatan/Kabupaten Tuban.

Pencari Belalang Hilang di Hutan Kayen

Tak Ada Petunjuk, Tim SAR Hentikan Pencarian

Tim Search And Rescue (SAR) dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Tuban, TNI-Polri, dan juga dari organisasi pecinta alam di Tuban menghentikan sementara pencarian Pujiono (38), warga Desa Kayen, Kecamatan Bancar, Kabupaten Tuban, yang hilang di hutan ketika mencari belalang.

Jelang Ramadhan Harga Daging Ayam Belum Naik

Harga daging ayam di beberapa pasar tradisional Kabupaten Tuban masih stabil, belum mengalami kenaikan. Saat ini harga daging ayam dibanderol Rp28 ribu per kilogram.

Tabrakan, Dua Pengendara Meninggal Dunia, Satu Luka

Kecelakaan lalu lintas terjadi di jalan umum  Pakah-Rengel Desa Sumur Jalak Kecamatan Plumpang Kabupaten Tuban, Sabtu (21/5/16) pukul 19.30 WIB. Laka lantas tersebut melibatkan dua kendaraan sepeda motor.

Lagi Asyik Jalan, Pejalan Kaki Tewas Ditabrak Truk

Nasib nahas dialami Kariyem (40), warga RT 5/RW 2 Desa Latsari Kecamatan Bancar Kabupaten Tuban. Perempuan paruh baya itu meregang nyawa karena ditabrak truk yang berjalan searah di belakangnya pada Sabtu (21/5/16) pukul 18.00 WIB.

Kabel Listrik Lepas, Ganggu Aktivitas Warga

Terlepasnya kabel dari tiang listrik milik Perusahaan Listrik Negara (PLN) di Dusun Sumberan, Desa Dagangan, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban sejak beberapa bulan lalu, sangat meresahkan warga.

Nilai Transaksi Pasar Lelang Komoditi Capai Rp 48 Juta

Pemerintah Kabupaten Tuban melalui Dinas Perekonomian dan Pariwisata telah mengadakan pasar lelang komoditi. Informasi yang dihimpun blokTuban.com, nilai transaksi di akhir lelang mencapai lebih dari Rp48 juta.

Jelang Ramadhan

DPRD Akan Ikut Awasi Harga Bahan Makanan

Komisi B Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban, berjanji akan terus memantau harga dan stok bahan pakan di pasar. Menyonsong bulan Ramadhan yang akan jatuh sekitar setengah bulan lagi.