Skip to main content

Category : Tag: Ban


Mbah Sus, Membincang Pram di Tuban

Pegiat literasi di Tuban mendapat momen langka. Soesilo Toer, penulis sekaligus adik dari sastrawan Pramoedya Ananta Toer datang meluangkan waktu memenuhi undangan komunitas Gerakan Tuban Menulis (GTM) .

Cerita Rakyat

Sejarah Desa Klakeh Kecamatan Bangilan

Kaitan sejarah perjuangan Bupati Tuban ke-8, RH. Wilwatekta dalam menyebarkan agama Islam di Bumi Wali sebutan kota Tuban, memang cukup beragam. Salah satunya dengan sejarah berdirinya atau asal-usul Desa Klakeh, Kecamatan Bangilan.

DPRD Sepakati Pemkab Bangun Jembatan Kumpulrejo 2018

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban, menyepakati rencana Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban membangun jembatan baru Desa Kumpulrejo, Bangilan menggunakan pos Anggaran Pendapatan dan Pembelanjaan Daerah (APBD) tahun 2018. Hal itu disampaikan ketua DPRD Kabupaten Tuban, Miyadi saat dikonfirmasi blokTuban.com, Jum'at (17/2/2017).

Lagi, Diduga Hindari Lubang, Dua Truk Terlibat Kecelakaan

Kecelakaan lalu lintas (Laka lantas) terjadi di jalur Provinsi turut jalan Singgahan-Jatirogo KM 31 (depan kampus Poltana Mapena) Dusun Podang, Desa Lajulor, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban, Jum'at (17/2/2017). Kecelakaan yang melibatkan truk derek dan truk box tersebut mengakibatkan sopir truk derek mengalami patah tulang.

Nah Kan..! Pantura Berlubang Renggut Nyawa Pengemudi Pick Up

Banyaknya lobang di Jalan Pantura Kabupaten Tuban memakan korban jiwa. Kecelakaan maut yang diduga dipicu kerusakan jalan terjadi pagi ini, Jumat (17/2/2017), tepatnya di Jalan Raya Tuban-Surabaya, Kilometer 16-17, Desa Minohorejo, Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban.

Tim Saber Pungli Harap Korban Langsung Lapor

Tim Satuan Petugas Sapu Bersih Pungutan Liar (Satgas Saber Pungli) berharap agar setiap ada pungutan liar (Pungli) yang dialami warga di instansi pemerintahan, maka bisa dilaporkan secara langsung.<br />&nbsp;

Potensi Kentang Hitam, Petani Hargoretno Dituntut Kreatif

Desa Hargoretno yang masuk wilayah Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban merupakan desa yang subur akan tanaman kentang hitamnya. Namun untuk pengembangannya masih perlu adanya perhatian khusus para stakeholder di wilayah tersebut.

Tenaga Medis di Tuban Capai 797 Orang

Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Tuban saat ini memiliki tenaga medis sejumlah 797 pegawai. Jumlah tersebut disiagakan di berbagai daerah di wilayah Kecamatan guna melayani masyarakat yang sakit.

Empat Desa di Parengan Terdampak Luapan Kali Kening

Meluapnya Kali Kening di Kecamatan Parengan, Kabuten Tuban, akibat guyuran bujan deras diberbagai wilayah hulu berdampak di empat desa wilayah Kecamatan Parengan, Kamis (16/2/2017).