Skip to main content

Category : Pendidikan & Kesehatan


Tandatangani Kerjasama IAINU Tuban Bakal Buka Kuliah untuk Pekerja Migran di Hongkong

Upaya Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (IAINU) Tuban untuk mengembangkan sayap terus dilakukan. Bukan hanya di dalam negeri, namun pengembangan juga dilakukan di luar negeri. Tak lama lagi tinggi milik Nahdlatul Ulama (NU) yang berada di Jalan Manunggal Kabupaten Tuban, Jawa Timur ini bakal memberi kuliah para pekerja migran di Hong Kong.

Perpustakaan Digital, Revolusi Belajar Tanpa Batas di Tuban

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispersip) Kabupaten Tuban meluncurkan Perpustakaan Digital (Digital Library). Kegiatan yang bertempat di Ruang Rapat R.H. Ronggolawe Sekretariat Daerah Kabupaten Tuban, Kamis (29/02) itu dihadiri oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Tuban, Dr. Ir. Budi Wiyana.

Napi Lapas Tuban Dapat Layanan Dokter Keliling Setiap Senin

Dokter Keliling merupakan layanan kesehatan dari dokter Lapas Kelas IIB Tuban Kanwil Kemenkumham Jawa Timur yang diberikan kepada Warga Binaan Pemasyarakatan dengan keliling blok hunian secara rutin, Senin (26/2/2024).

Membanggakan, Indonesia Raih Peringkat 3 MTQ Internasional ke-40 di Iran

Indonesia kembali menorehkan prestasi di dunia Tilawah Qur’an Internasional. Nuriah Jurian Arga, asal Kalimantan Selatan, meraih peringkat ketiga di ajang Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Internasional ke-40 yang digelar pada 15 - 21 Februari 2024, di Teheran, Iran.