Hari Kartini di Jaman Millenial
Hari ini, 21 April adalah hari lahirnya Raden Ajeng Kartini. Sudah 139 tahun peristiwa kelahiran tersebut terjadi. Namun kelahiran beliau tersebut tetap dikenang dan diperingati di seantero negeri ini sebagai Hari Kartini.