Mudik Jalur Tol Trans Jawa? Perhatikan Pemberlakuan Kendaraan Ganjil Genap
Pada momen mudik Lebaran 2024 Korlantas Polri akan menerapkan rekayasa lalu lintas ganjil-genap di sejumlah ruas jalan tol, termasuk Tol Trans Jawa.
Pada momen mudik Lebaran 2024 Korlantas Polri akan menerapkan rekayasa lalu lintas ganjil-genap di sejumlah ruas jalan tol, termasuk Tol Trans Jawa.
Hari ini ratusan personil dari TNI, Polri, Satpol PP, dan dari Dinas Perhubungan Kabupaten Tuban disiapkan untuk melancarkan jalannya arus mudik lebaran Ramadan 1445 H/2024 M, Rabu (3/4/2024).
Kementerian Agama akan menggelar Sidang Isbat (Penetapan) 1 Syawal 1445 H pada Selasa, 9 April 2024, di Auditorium HM. Rasjidi, Kantor Kemenag RI, Jalan MH. Thamrin, Jakarta, Rabu (3/4/2024).
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudrsitek) telah menerbitkan peraturan menteri terbaru tentang kurikulum jenjang PAUD hingga menengah. Dalam aturan tersebut, ekstrakurikuler (ekskul) Pramuka tidak lagi diwajibkan.
Pada tahun 2024, Pemerintah Kabupaten Tuban melalui Bagian Pengadaan Barang/Jasa (PBJ) menetapkan target bahwa minimal 30 persen dari total pagu pengadaan barang dan jasa yang tercatat dalam sistem rencana umum pengadaan (SiRUP) akan dilakukan melalui e-Purchasing.
Pemberian Tunjangan Hari Raya (THR) Idul Fitri 1445 H kepada seluruh pejabat dan pegawai Pemkab Tuban menghabiskan dana sebesar Rp 45 miliar.
Plt. Direktur Jenderal Mineral dan Batubara (Minerba) Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bambang Suswantono menyatakan bahwa pemerintah telah menetapkan 1.215 Wilayah Pertambangan Rakyat (WPR) di seluruh Indonesia.
DPR RI telah mengesahkan Rancangan Undang-Undang Tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa menjadi Undang-Undang (UU) dalam Rapat Paripurna ke-14 Masa Persidangan IV Tahun Sidang 2023-2024 pada tanggal 28 Maret 2024, di lokasi gedung Nusantara II, Senayan, Jakarta.
Nicke Widyawati, Direktur Utama PT Pertamina (Persero), mengumumkan bahwa Pertamina telah mempersiapkan diri untuk menyambut Idulfitri 1445 H dengan memastikan ketersediaan stok yang cukup untuk BBM dan LPG.
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban bersama Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Provinsi Jawa Timur, menggelar Gerakan Pangan Murah yang bertempat di Parkiran Wisata Sunan Bonang, tepatnya di Kelurahan Kebonsari, Kecamatan/Kabupaten Tuban.