Pertamina EP Targetkan Peningkatan Produksi Migas pada 2018
PT Pertamina EP menargetkan peningkatan produksi minyak dan gas (migas) pada 2018. Hal ini disebabkan bertambahnya kegiatan pemboran.
PT Pertamina EP menargetkan peningkatan produksi minyak dan gas (migas) pada 2018. Hal ini disebabkan bertambahnya kegiatan pemboran.
Pemberhentian stok subsidi bahan bakar motor (BBM), jenis Premium atau bensin dari Pemerintah Pusat mengakibatkan banyak pengguna kendaraan bermotor secara otomatis beralih ke bahan bakar jenis Pertalite.
Pengerajin gerabah di Kelurahan Karang, Kecamatan semanding, Kabupaten Tuban, meminta pemerintah memberikan bantuan pinjaman modal untuk kelangsungan usahanya.
Belakangan ini, masyarakat semakin terbiasa dengan penggunaan Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis Pertalite untuk kendaraan. Baik mobil maupun sepeda motor. Terutama di wilayah Kabupaten Bojonegoro dan Tuban.
Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban, Jawa Timur, adalah termasuk wilayah yang terkenal dengan penghasil garam terbesar di Bumi Wali sebutan Tuban, khususnya Desa Cempokorejo dan sekitarnya.
Datangnya musim penghujan yang diperkirakan makin tinggi pada bulan Februari mendatang, para perajin kursi, meja, hingga sangkar burung berbahan bambu di Desa Pandanwangi, Kecamatan Soko tengah mempersiapkan segala kemungkinan yang ada.
Harga minyak mentah dunia turun 1,5 persen tertekan penguatan dolar dan kenaikan output minyak mentah Amerika Serikat (AS). Namun harga ini tetap berada di jalur kenaikan terbesar di bulan Januari dalam lima tahun.
Musim penghujan menjadi momok tersendiri bagi para perajin gerabah. Seperti perajin gerabah di Kelurahan Kerek, Kecamatan Semanding yang mengeluh produksi gerabah mereka menurun karena cuaca yang tak tentu.
Di tengah kenaikan harga beberapa bahan pokok di pasaran, ternyata harga kambing siap potong malah mengalami penurunan.
Para pedagang ikan asap yang berada di Kelurahan Kingking Kota Tuban mengeluh kondisi cuaca belakangan ini, yang membuat pendapatan dan produktivitas ikan asap menurun.