Skip to main content

Category : Tag: Wereng


Ratusan Hektar Padi di Senori Ludes

Hama wereng kini mulai menghampiri petani di Desa Sendang, Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban. Terbukti, ratusan hektar tanaman padi petani mendadak kuning, kering dan mati.

Terserang Wereng, Hasil Panen Padi di Parengan Menurun

Musim panen padi tahun ini, yang sudah mulai berlangsung di Kecamatan Parengan, banyak dikeluhkan oleh para petani. Mereka mengeluh hasil panen padinya mengalami penurunan hingga 30-40 persen dibandingkan dengan tahun lalu.

Padi Diserang Wereng, ini Bisa Dilakukan Petani

enggunaan Beauveria bassiana, yakni jamur yang tumbuh pada wereng dinilai sebagai cara ampuh untuk memberantas wereng. Hal itu disampaikan Penyuluh Pertanian, Kabupaten Tuban, Rico Damai S, kepada blokTuban.com di kantornya beberapa waktu lalu.

Curah Hujan Tinggi, Waspada Serangan Hama Wereng

Kendala yang paling besar dalam peningkatan produksi pertanian salah satunya adalah hama wereng cokelat. Penyebab ledakan wereng dipicu oleh adanya perubahan iklim global yang berpengaruh terhadap sikap hama terhadap tanaman padi.