Minim Fasilitas, SDN Wadung Fokuskan Program Pembangunan
Hari ini, Senin (16/7/2018) menjadi awal semester tahun ajaran baru bagi kalangan pelajar, baik dari tingkatan Sekolah Dasar (SD) sederajat hingga Sekolah Menengah Atas (SMA).
Hari ini, Senin (16/7/2018) menjadi awal semester tahun ajaran baru bagi kalangan pelajar, baik dari tingkatan Sekolah Dasar (SD) sederajat hingga Sekolah Menengah Atas (SMA).
Jika umumnya arena olahraga sepak bola disebuah wilayah desa hanya sebatas tanah lapang, berumput, lengkap dengan dua gawang pada kedua sisinya, berbeda dengan keadaan lapangan di Desa/Kecamatan Widang ini.
Kampus Universitas PGRI Ronggolawe (Unirow) Tuban bermitra dengan Radio Republik Indonesi (RRI) dan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) menggelar acara diskusi publik dan Nonton Bareng (Nobar) Final Piala Dunia, Minggu (15/7/2018) malam.
‎Kecamatan Rengel dengan banyak potensi Sumber Daya Alam (SDA) berikut potensi wisata yang tersebar di sejumlah titik wilayah, menjadikan masyarakat umum ingin singgah dan menjajal berbagai jenis wisata yang ada.
Giat Karya Bakti dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) Korem 082/CPYJ yang dilakukan kemarin Kamis (12/7/2018) di Desa Tambakrejo, Kecamatan Rengel mendapat antusias tinggi dari segenap pemerintah Kecamatan Rengel. Pertama kali menjajakan kaki di bumi Rengel, jajaran Korem 082/CPYJ diperkenalkan beberapa potensi Desa Tambakrejo secara langsung oleh Camat Rengel.
Puluhan warga Gaji, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban menggelar aksi doa bersama dan mengarak lima tumpeng ke PT.Semen Indonesia, DPRD dan Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kabupaten Tuban.
Puluhan warga Gaji, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban yang tergabung dalam Forum Masyarakat Gaji (FMG) menggelar doa bersama dan mengarak lima tumpeng ke PT. Semen Indonesia, DPRD dan Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kabupaten Tuban, Kamis (12/7/2018).
Bumi Wali FC (BWFC) takluk dari Persedikab Kediri dengan skor 2-0 dalam pertandingan lanjutan Liga 3 Zona Jawa Timur (Jatim) 2018 yang digelar di stadion Loka Jaya, Tuban, Rabu (11/7/2018) sore. Asisten pelatih BWFC, Ainur Rofiq mengklaim faktor mental dan kematangan menjadi penyebab kekalahan ini.
Di awal menjabat, Camat Jenu yang baru, Moch.Maftuchin Riza mencoba untuk memompa semangat para staff yang ada di kecamatan dan desa agar segera mengaktifkan (online) website desanya masing-masing. Inovasi tersebut dilakukan agar desa di kecamatan Jenu dapat masyarakt lebih luas dengan segala potensinya.
Bupati Tuban, Fathul Huda resmi membuka pelatihan relawan penanggulangan bencana Kabupaten Tuban tahun 2018 yang dilaksanakan mulai (10-12/7/2018) di pantai Mangrove Center Desa/Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban.