Mees Hilgers dan Eliano Reijnders Berdarah Indonesia dari Sang Ibu
Pengambilan sumpah dan janji setia pewarganegaraan Indonesia bagi dua pesepakbola asal Belanda, Mees Hilgers dan Eliano Reijnders, terlaksana pada Senin (30/9) di Brussel, Belgia.
Pengambilan sumpah dan janji setia pewarganegaraan Indonesia bagi dua pesepakbola asal Belanda, Mees Hilgers dan Eliano Reijnders, terlaksana pada Senin (30/9) di Brussel, Belgia.
Tim U-20 Indonesia kembali menunjukkan performa impresif di laga Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 Grup F. Garuda Nusantara berhasil mengalahkan Timor Leste dengan skor 3-1 di Stadion Madya, Jakarta.
Ranking FIFA Timnas Indonesia kembali mengalami peningkatan. Pada bulan September ini, Timnas Indonesia berada di peringkat ke-129 dunia.
Ketua Badan Tim Nasional (BTN), Sumardji, memberikan apresiasi atas hasil imbang 0-0 yang diraih Timnas Indonesia saat melawan Australia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, pada Selasa (10/9).
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, menyatakan bahwa skuad Garuda akan menjadi tim kejutan di Grup C pada ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.
Timnas Indonesia menggelar latihan di Lapangan A, Senayan, Jakarta, pada Sabtu (31/8) sebagai persiapan menghadapi ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia melawan Arab Saudi (5/9) dan Australia (10/9).
Penjaga gawang Maarten Paes kini secara resmi dapat memperkuat tim nasional Indonesia, Senin (19/8/2024).
Dari total 388 peserta yang mendaftarkan karyanya, terpilih 8 karya terbaik pilihan para juri. Selanjutnya, dilakukan voting terbuka secara umum untuk menentukan tiga terbaik.
Kegembiraan tak terbendung dirasakan oleh para pemain Garuda Nusantara setelah memastikan diri melaju ke babak final ASEAN U-19 Boys Championship 2024.
Tim U-19 Indonesia dan Timor Leste akan berjumpa di laga terakhir Grup A dalam turnamen ASEAN U-19 Boys Championship 2024. Pertandingan ini akan digelar di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, pukul 19.30 WIB.