Skip to main content

Category : Tag: Produksi


Intensitas Curah Hujan Tinggi, Produksi Garam Di Tuban Menurun Drastis

Intensitas curah hujan yang tinggi belakangan ini, membuat produksi garam di Kabupaten Tuban mengalami penurunan secara drastis. Pasalnya, lahan tambak yang digunakan oleh petani sebagai produksi garam digenangi oleh air hujan, sehingga menghambat proses kristalisasi air laut.

Petrokimia Gresik Dapat Pasokan Gas 150 MMSCFD dari Tuban untuk Produksi Urea

Pasokan gas sekitar 150 Million Standard Cubic Feet per Day (MMSCFD) dari Lapangan Lengo Wilayah Kerja (WK) Bulu dan Lapangan Mustika serta West Kepodang WK Sakti di Kabupaten Tuban, akan diterima oleh Petrokimia Gresik untuk mengamankan kebutuhan gas bumi eksisting dan rencana penambahan kapasitas produksi Urea.

Desa Trutup Penghasil Arang Sekam yang Kaya Manfaat untuk Tanaman

Sekam padi hasil dari penggilingan tidak bisa dikonsumsi. Biasanya, sekam padi akan melimpah pada saat musim panen tiba dan sering dianggap limbah oleh masyarakat. Seiring berjalannya waktu, sebagian masyarakat sudah memanfaatkan sekam padi sebagai media tanam berupa arang sekam. Salah satu daerah di Kabupaten Tuban, yang turut mengolah arang sekam ialah Desa Trutup, Kecamatan Plumpang.

Manfaatkan Potensi Lokal, Patung-Patung Taman Sleko Buatan Seniman Asli Tuban

Taman Sleko yang dikonsep menjadi taman yang lebih smart, bernilai seni tinggi, dan ramah publik saat ini hampir selesai dibenahi. Berdasarkan keterangan dari Darmaji, Kepala PRKP Tuban, anggaran pembangunan taman sleko yang menggunakan PAPBD Tahun 2021 tersebut dipastikan harus selesai di akhir tahun 2021 ini.

Petani Kolonial Mulai Produksi Pupuk Sendiri

Pola pikir petani kolonial yang menggantungkan pupuk kimia menjadi perhatian Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban melalui Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan (DPKP).

Parn’s Shop, Brand Lokal Bantal Berkualitas Pertama di Tuban

Brand-brand lokal belakangan terakhir sudah mulai digemari oleh masyarakat. Selain karena masyarakat sudah menyadari bahwa kualitas brand lokal bisa bersaing dengan brand-brand ternama, harga yang lebih terjangkau menjadikan masyarakat banyak yang beralih menggunakan brand lokal.

Kinerja SHU Pertamina Semester 1 Capai Target

Capaian positif dilakukan Subholding Upstream (SHU) Pertamina, yang mana capaian kinerja operasi Semester 1 tahun 2021 yang masih on the track dan mencapai target.

Awal Tahun, Ini Target Produksi Migas Asset 4 Field Cepu

Di tengah bayang-bayang pandemi Covid-19, PT Pertamina EP Asset 4 Field Cepu terus berupaya menjaga kinerja produksi minyak dan gas bumi (Migas). Dengan meningkatkan kualitas sumur andalan, diklaim akan dapat menjaga asupan energi di negeri ini.