Skip to main content

Category : Tag: Npwp


Format Baru NPWP Ada Tiga Jenis, Ini Bedanya

Diatur dalam Peraturan Menteri Keuangan Nomor 112/PMK.03/2022, format Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) baru ada tiga. Format tersebut berlaku mulai 14 Juli 2022.

Hanya Butuh NIK, Membuat NPWP Bisa dari Rumah

Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) merupakan sebuah tanda pengenal diri atau identitas wajib pajak. Untuk mengurus atau membuat NPWP juga cukup mudah saratnya cukup NIK yang sudah tervalidasi saja serta saat ini pembutannya cukup dari rumah saja.

2023 Nanti NIK Otomatis Jadi NPWP?

Pembuatan Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) kedepan tidak lagi ribet. Pasalnya pada 2023 setiap warga negara Indonesia yang memiliki Nomor Induk Kependudukan (NIK) akan otomatis memiliki NPWP tanpa melakukan aktivasi lagi.

Wajib Pajak Orang Pribadi Didominasi Karyawan

 Jumlah Wajib Pajak (WP) Orang Pribadi (OP) di Tuban sejauh ini didominasi Karyawan pada Laporan Surat Pemberiatahuan (SPT) Tahunan. Dri total jumlah keseluruhan WP OP SPT Tahunan 68.057, sebanyak 47.087 dari WP OP Karyawan.

Laporan SPT Untuk Semua PNS Pemilik NPWP

Laporan Surat Pemberitahuan (SPT) tahunan pajak oleh Pegawai Negeri Sipil (PNS) diperuntukkan seluruh PNS. Yakni mereka yang memiliki Nomor POkok Wajib Pajak (NPWP).